Putra Trump: Pemerintahan Biden Inginkan Perang Dunia III!

Senin, 18 November 2024 - 08:16 WIB
loading...
Putra Trump: Pemerintahan...
Donald Trump Jr, Putra tertua Presiden terpilih AS Donald Trump, mengecam pemerintahan Presiden Joe Biden yang dia sebut menginginkan Perang Dunia III. Foto/Screengrab video USA Today
A A A
WASHINGTON - Putra tertua Presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Donald Trump, Donald Trump Jr, mengecam pemerintahan Presiden Joe Biden yang dia sebut menginginkan Perang Dunia III.

Kecaman itu muncul setelah New York Times melaporkan bahwa Presiden Biden yang segera lengser telah mengizinkan Ukraina menggunakan rudal jarak jauh pasokan Amerika untuk menyerang wilayah Rusia yang diakui secara internasional.

Trump Jr, yang berkampanye bersama ayahnya selama pemilihan presiden 2024 dan telah membantunya memilih anggota kabinet masa depannya, tidak berbasa-basi di media sosial.



"Kompleks Industri Militer tampaknya ingin memastikan mereka memulai Perang Dunia III sebelum ayah saya memiliki kesempatan untuk menciptakan perdamaian dan menyelamatkan nyawa," tulis Trump Jr di X.

"Harus mengunci triliunan dolar itu. Hidup menjadi terkutuk!!! Dasar orang tolol!” kesal putra Trump tersebut, seperti dikutip dari Russia Today, Senin (18/11/2024).

Pemerintahan Biden sebelumnya membatasi penggunaan rudal jarak jauh ATACMS oleh Ukraina, dengan alasan kekhawatiran akan kemungkinan pembalasan oleh Rusia.

Namun, Gedung Putih telah memutuskan untuk membalikkan kebijakannya, menurut laporan dari beberapa kantor berita Amerika. Gedung Putih dan Pentagon memilih untuk tidak mengomentari laporan tersebut.



Keputusan itu dilaporkan secara luas dipandang sebagai upaya terakhir untuk meningkatkan kemampuan militer Ukraina sebelum Trump dapat memangku jabatan presiden pada 20 Januari.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Trump Peringatkan Putin:...
Trump Peringatkan Putin: Menolak Gencatan Senjata Akan Sangat Menghancurkan bagi Rusia
Jenderal Tertinggi Rusia:...
Jenderal Tertinggi Rusia: Pasukan Ukraina Dikepung di Kursk
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
Putin: Tentara Bayaran...
Putin: Tentara Bayaran Asing yang Bela Ukraina Dianggap Teroris!
Ukraina Terima Gencatan...
Ukraina Terima Gencatan Senjata 30 hari, Berikut 4 Dampaknya bagi Perang Rusia
Rekomendasi
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
19 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
57 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Rakyat Palestina Siap...
Rakyat Palestina Siap Deklarasi Perang Lawan Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved