Citra Satelit Tunjukkan Fasilitas Senjata Nuklir Iran Jadi Target Serangan Israel

Minggu, 27 Oktober 2024 - 16:45 WIB
loading...
A A A
Albright, kepala kelompok penelitian Institut Sains dan Keamanan Internasional, diberi akses ke berkas program untuk sebuah buku setelah dicuri dari Teheran oleh badan intelijen Mossad Israel pada tahun 2018.

Di X, ia mengatakan arsip tersebut mengungkapkan bahwa Iran menyimpan peralatan uji penting di Taleghan 2.

Iran mungkin telah memindahkan material utama sebelum serangan udara, katanya, tetapi "bahkan jika tidak ada peralatan yang tersisa di dalamnya" gedung tersebut akan memberikan "nilai intrinsik" untuk kegiatan terkait senjata nuklir di masa mendatang.

Albright mengatakan kepada Reuters bahwa citra satelit komersial Parchin memperlihatkan Israel merusak tiga bangunan sekitar 350 yard (320 m) dari Taleghan 2, termasuk dua bangunan yang dicampur bahan bakar padat untuk rudal balistik.



Ia tidak menyebutkan nama perusahaan komersial tempat ia memperoleh citra tersebut.

Melansir Al Arabiya, Eveleth mengatakan citra Parchin dari Planet Labs, sebuah perusahaan satelit komersial, memperlihatkan Israel menghancurkan tiga bangunan pencampuran bahan bakar padat rudal balistik dan sebuah gudang di kompleks yang luas itu.

Citra Planet Labs juga memperlihatkan serangan Israel menghancurkan dua bangunan di kompleks Khojir tempat bahan bakar padat untuk rudal balistik dicampur, katanya.

Bangunan-bangunan itu dikelilingi oleh tanggul tanah yang tinggi, menurut citra yang ditinjau oleh Reuters. Struktur seperti itu terkait dengan produksi rudal dan dirancang untuk menghentikan ledakan di satu bangunan agar tidak meledakkan bahan yang mudah terbakar di bangunan di dekatnya.

"Israel mengatakan mereka menargetkan bangunan yang menampung pencampur bahan bakar padat," kata Eveleth. "Pencampur industri ini sulit dibuat dan dikendalikan ekspornya. Iran mengimpor banyak rudal selama bertahun-tahun dengan biaya yang besar, dan kemungkinan akan kesulitan untuk menggantinya.”
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
Jenderal AS Ini Sudah...
Jenderal AS Ini Sudah Tak Sabar Ingin Mengebom Iran, tapi...
Dulu Menentang, Sekarang...
Dulu Menentang, Sekarang Arab Saudi Dukung Kesepakatan Nuklir Iran-AS, Mengapa?
Israel Siapkan Skenario...
Israel Siapkan Skenario Serangan Terbatas ke Fasilitas Nuklir Iran
Perundingan Nuklir Iran...
Perundingan Nuklir Iran dengan AS di Roma Berjalan Konstruktif
Rusia dan China Bahas...
Rusia dan China Bahas Jaminan untuk Kesepakatan Nuklir Iran dengan AS
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Bela Rusia, Trump Kritik...
Bela Rusia, Trump Kritik Zelensky Tak Mau Berdamai
Rekomendasi
Ribuan Prajurit TNI...
Ribuan Prajurit TNI Satgas Perdamaian Dunia di Lebanon Kembali ke Tanah Air
Harga Emas Antam Turun...
Harga Emas Antam Turun Lagi Jadi Rp1.969.000 per Gram, Ini Daftarnya
2 Sidang Gugatan ke...
2 Sidang Gugatan ke Jokowi di PN Surakarta, Ini Majelis Hakim yang Memimpin
Berita Terkini
Siapa TRF? Kelompok...
Siapa TRF? Kelompok Pembantai 26 Turis Hindu di 'Mini Swiss' Kashmir yang Bikin Dunia Marah
45 menit yang lalu
Mantan Presiden Korsel...
Mantan Presiden Korsel Didakwa Korupsi karena Minta Pekerjaan untuk Menantunya
1 jam yang lalu
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
1 jam yang lalu
Marah 26 Turis Hindu...
Marah 26 Turis Hindu Dibantai di Kashmir, India Lakukan 5 Pembalasan pada Pakistan
2 jam yang lalu
Hendak Buka Rekening,...
Hendak Buka Rekening, Remaja Ini Kaget Telah Di-Blacklist Seluruh Bank Malaysia sejak Usia 9 Tahun
3 jam yang lalu
Profil Victor Gao, Analis...
Profil Victor Gao, Analis yang Sebut China Bisa Hidup 5.000 Tahun Lagi Meski Ditekan AS
3 jam yang lalu
Infografis
Sistem Perang Elektronik...
Sistem Perang Elektronik Rusia Bikin Senjata NATO Jadi Rongsokan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved