Si Cantik yang Ditangkap Bersama Miliarder Bos Telegram Pavel Durov Terungkap, Ini Sosoknya

Selasa, 27 Agustus 2024 - 08:41 WIB
loading...
A A A
Biodata Instagram-nya mengeklaim bahwa dia berbicara dalam empat bahasa; Inggris, Rusia, Spanyol, dan Arab, serta tertarik pada game, kripto, bahasa, dan pola pikir.



Telegram, yang memiliki sekitar 1 miliar pengguna aktif bulanan, dibuat oleh Durov dan saudaranya pada tahun 2013 di Rusia.

Miliarder tersebut meninggalkan Rusia pada pertengahan tahun 2010-an dan menetap di Dubai. Dia diberikan kewarganegaraan Prancis pada tahun 2021.

Mengomentari penangkapan Durov, Telegram mengumumkan pada hari Minggu bahwa perusahaan tersebut mematuhi hukum Uni Eropa dan kebijakan moderasi konten, seraya menambahkan bahwa adalah "tidak masuk akal" untuk mengeklaim bahwa Durov bertanggung jawab atas penyalahgunaan platform oleh pelaku kejahatan.

Banyak politisi Rusia mengecam penangkapan Durov, dengan beberapa menyatakan bahwa penangkapan tersebut mungkin bermotif politik.

Beberapa tokoh masyarakat di Barat, termasuk jurnalis Tucker Carlson dan pengusaha Elon Musk, juga telah berbicara membela Durov.
(mas)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Siapa Yuri Napso? Anggota...
Siapa Yuri Napso? Anggota Parlemen Rusia Dipecat setelah Membolos Kerja selama 200 Hari Tanpa Alasan
Pihak Ketiga Berusaha...
Pihak Ketiga Berusaha Gagalkan Perundingan AS-Rusia, Siapa Mereka?
Trump Pilih Kasih, Mengapa...
Trump Pilih Kasih, Mengapa AS Tidak Kenakan Perang Tarif kepada Rusia?
Rusia Tuding Zelensky...
Rusia Tuding Zelensky Mainkan Permainan Berbahaya dengan Trump
Para Pemimpin Dunia...
Para Pemimpin Dunia Diam-diam Berbicara dengan Putin
10 Negara Terluas di...
10 Negara Terluas di Dunia, Adakah Indonesia?
Rusia Kecam Trump karena...
Rusia Kecam Trump karena Mengancam Akan Mengebom Iran
Calon Kuat Presiden...
Calon Kuat Presiden Korsel Setelah Yoon Suk Yeol Digulingkan, Salah Satunya Pendukung Senjata Nuklir
Yoon Suk Yeol Jadi Presiden...
Yoon Suk Yeol Jadi Presiden Ke-2 Korsel yang Dimakzulkan, Tak Dapat Uang Pensiun
Rekomendasi
Kiko Season 4 Eps Robo-Ruckus,...
Kiko Season 4 Eps Robo-Ruckus, Minggu, 6 April 2025 Jam 06.00 Pagi di RCTI
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 37: Menolong Kasih, Andra Terperosok ke Jurang
Deretan Artis Tanah...
Deretan Artis Tanah Air Iringi Kepergian Ray Sahetapy ke Peristirahatan Terakhir
Berita Terkini
Siapa yang Jadi Pemenang...
Siapa yang Jadi Pemenang dalam Perang Dagang?
6 menit yang lalu
Siapa Sultan Hassanal...
Siapa Sultan Hassanal Bolkiah? Raja Brunei yang Punya Koleksi Ribuan Mobil
1 jam yang lalu
4 Bulan setelah Deklarasikan...
4 Bulan setelah Deklarasikan Darurat Militer, Presiden Korea Selatan Yoon Suk-yeol yang Dimakzulkan Akhirnya Dicopot
2 jam yang lalu
Siapa Yuri Napso? Anggota...
Siapa Yuri Napso? Anggota Parlemen Rusia Dipecat setelah Membolos Kerja selama 200 Hari Tanpa Alasan
3 jam yang lalu
Pihak Ketiga Berusaha...
Pihak Ketiga Berusaha Gagalkan Perundingan AS-Rusia, Siapa Mereka?
4 jam yang lalu
Trump Pilih Kasih, Mengapa...
Trump Pilih Kasih, Mengapa AS Tidak Kenakan Perang Tarif kepada Rusia?
5 jam yang lalu
Infografis
Ini Keunikan Katak Tertawa...
Ini Keunikan Katak Tertawa yang Masuk Daftar Fauna Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved