PM Australia: Tak Ada Bukti Virus Corona dari Laboratorium China

Jum'at, 01 Mei 2020 - 16:01 WIB
loading...
PM Australia: Tak Ada...
Perdana Menteri (PM) Australia Scott Morrison. Foto/REUTERS
A A A
BEIJING - Perdana Menteri (PM) Australia Scott Morrison menyatakan tak ada bukti yang menunjukkan virus corona berasal di laboratorium di kota Wuhan, China.

Pernyataan Morrison itu berbeda dengan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump yang yakin virus corona mungkin dari laboratorium virologi China. Namun Trump menolak menyebutkan bukti-bukti yang dimilikinya.

Morrison menjelaskan, Australia tak memiliki informasi untuk mendorong teori itu. Dia menyatakan kebingungan itu membuat dia mendorong penyelidikan untuk memahami bagaimana wabah itu mulai menyebar dan kemudian meluas ke penjuru dunia.

“Apa yang kami miliki sebelumnya tidak menunjukkan bahwa itu sepertinya sebagai sumbernya,” kata Morrison saat konferensi pers di Canberra saat ditanya tentang komentar Trump.

“Tak ada yang kami miliki yang akan mengindikasikan bahwa itu sumbernya, meski Anda tidak dapat menepis apapun dalam kondisi itu,” tutur Morrison.

“Kami tahu bahwa itu dimulai di China, kami tahu itu dimulai di Wuhan, skenario yang paling memungkinkan itu terkait pasar basah satwa liar, tapi itu masalah yang harus dijawab melalui penilaian,” papar dia.

Institut Virologi Wuhan (WIV) yang berbasis di kota tempat virus itu pertama kali diidentifikasi, menolak tuduhan bahwa virus corona beradal dari laboratoriumnya.

Sebagian besar peneliti kini menyatakan virus itu dari satwa liar, dengan kelelawar dan trenggiling diidentifikasi sebagai kemungkinan spesies yang membawanya.

Hubungan antara Australia dan China memburuk sejak pemerintah Australia mulai mendukung penyelidikan internasional wabah corona. (Baca Juga: Dinilai Ampuh Obati COVID-19, AS Hendak Produksi Massal Remdesivir)
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
Zelensky: China Memasok...
Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Balas Perang Tarif Trump,...
Balas Perang Tarif Trump, Presiden China Xi Jinping Galang Kekuatan di ASEAN
Krisis Litium di China...
Krisis Litium di China Picu Kekhawatiran Global
China kepada AS: Berhenti...
China kepada AS: Berhenti Mengancam dan Memeras!
Ukraina Mengarak 2 Tawanan...
Ukraina Mengarak 2 Tawanan Perang China Pendukung Rusia, Ini Respons Beijing
Perang Dagang Membara,...
Perang Dagang Membara, China Perintahkan Semua Maskapai Campakkan Boeing
Protes Genosida di Gaza,...
Protes Genosida di Gaza, Maladewa Larang Turis Israel
ICC Selidiki Hongaria...
ICC Selidiki Hongaria karena Tolak Tangkap PM Israel Netanyahu
Rekomendasi
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
Asbanda Luncurkan SP2D...
Asbanda Luncurkan SP2D Online, Bank Jatim Teken PKS Bersama Kemendagri
Tanjung Priok Lumpuh:...
Tanjung Priok Lumpuh: Sinyal Gawat Darurat Sistem Logistik Nasional
Berita Terkini
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
33 menit yang lalu
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan...
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan Israel di Jalur Gaza Gagal Meledak
1 jam yang lalu
ICC Minta Hongaria Jelaskan...
ICC Minta Hongaria Jelaskan Kegagalan Menangkap Benjamin Netanyahu
2 jam yang lalu
9 Pesawat Militer AS...
9 Pesawat Militer AS Kirim Bom Penghancur Bunker ke Israel, Persiapan Serang Iran?
2 jam yang lalu
3 Riwayat Penyakit Raja...
3 Riwayat Penyakit Raja Salman, Pemimpin Arab Saudi yang Masih Tangguh di Usia Senja
3 jam yang lalu
8 Agen Mossad Israel...
8 Agen Mossad Israel yang Pernah Tertangkap: Operasi Rahasia yang Terbongkar
4 jam yang lalu
Infografis
DeepSeek AI China Diblokir...
DeepSeek AI China Diblokir di Amerika Serikat, Italia, Australia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved