Kelabui Tentara Rusia, Ukraina Buat Replika Howitzer M777 Senilai Rp15 Juta

Selasa, 12 September 2023 - 04:45 WIB
loading...
A A A


“Jika umpan kami dihancurkan, maka kerja kami tidak sia-sia,” tambah juru bicara tersebut, dengan mengatakan bahwa militer akan mengembalikan umpan yang dihancurkan tersebut, yang disimpan oleh perusahaan seperti piala.

The Guardian melaporkan, tiga manajer senior Metinvest mengemukakan gagasan umpan ini pada awal invasi besar-besaran Rusia, yang dimulai pada Februari 2022.

Pada saat itu, Ukraina mempunyai persediaan senjata yang sangat rendah dibandingkan dengan Rusia.

Salah satu manajer mengatakan kepada The Guardian: "Kami pikir jika Rusia melihat banyak senjata, mereka mungkin takut untuk bergerak maju, atau menembaki suatu daerah. Itu adalah senjata psikologis."

Rusia juga tercatat menggunakan taktik serupa dalam konflik tersebut, termasuk parit palsu yang sebenarnya adalah jebakan.
(ahm)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1912 seconds (0.1#10.24)