Meski Gagal, Perempuan Ini Berani Mencegah Pembakaran Alquran di Denmark

Minggu, 30 Juli 2023 - 17:06 WIB
loading...
Meski Gagal, Perempuan...
Perempuan berusaha mencegah aksi pembakaran Alquran di Kopenhagen, Denmark. Foto/Middle East Monitor
A A A
KOPENHAGEN - Seorang perempuan berambut pendek berusaha mencegah aksi pembakaran Alquran di Kopenhagen, Denmark . Aksi yang perempuan Irak itu viral di media sosial dan menuai pujian.

Perempuan berkacamata dan berkaos hitam itu berusaha mengambil Alquran yang hendak dibakar oleh sekelompok orang berhaluan anti-Islam. Namun, aksi wanita itu dihalangi oleh dua pria berbaju hitam dan salah satunya menggunakan jaket bertuliskan cacian kepada agama Islam.

Meski Gagal, Perempuan Ini Berani Mencegah Pembakaran Alquran di Denmark

Foto/Middle East Monitor

Hingga dua orang polisi Denmark meminta dua pria berbaju hitam itu untuk menyingkir. Salah satu polisi menjatuhkan perempuan itu hingga terkapar. Seorang polisi lainnya datang membantu untuk mengamankan perempuan tersebut.

Perempuan itu bangun dan berusaha memeluk dan mempertahankan Alquran. Tapi, dia tak berdaya. Polisi Denmark justru merebut Alquran dan menyerahkan kepada pria yang hendak membakar Alquran.

Meski Gagal, Perempuan Ini Berani Mencegah Pembakaran Alquran di Denmark

Foto/Middle East Monitor

Dalam video yang diunggah di Middle East Monitor pada 26 Juli 2023, perempuan tampak berkata lantang menentang pembakaran Alquran. Dia mengungkapkan kekecewaan dengan aksi pembakaran kitab suci umat Islam tersebut.



"Tak boleh ada yang membakar Alquran, kalian sungguh memalukan!" teriak perempuan tersebut.

Setelah insiden tersebut, tidak jelas bagaimana nasib perempuan yang berusaha menggagalkan pembakaran Alquran tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Negara Paling Bersih...
10 Negara Paling Bersih di Dunia, Eropa Mendominasi
Alasan Donald Trump...
Alasan Donald Trump Ingin Beli Greenland, Salah Satunya Kaya Minyak dan Mineral Tanah Langka
Tak Ingin Rusia Bangun...
Tak Ingin Rusia Bangun Kekuatan Baru, Swedia Akan Kirim Pasukan ke Ukraina
Denmark Ingin Beli California...
Denmark Ingin Beli California Rp16.341 Triliun, Balas Trump yang Hendak Caplok Greenland
6 Penembakan di Sekolah...
6 Penembakan di Sekolah Paling Brutal, Mayoritas di AS
5 Fakta Penembakan di...
5 Fakta Penembakan di Sekolah Swedia, Dianggap yang Terburuk dalam Sejarah Negara Itu
Penembakan Terjadi di...
Penembakan Terjadi di Sekolah Swedia, 10 Orang Tewas
Gara-gara Rusia, Negara...
Gara-gara Rusia, Negara NATO Ini Aktifkan Jet Tempur 81 Kali
Politikus Denmark Bakar...
Politikus Denmark Bakar Alquran di Depan Kedubes Turki
Rekomendasi
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
34 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
3 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Tiga Alasan Netanyahu...
Tiga Alasan Netanyahu Tak Berani Melanjutkan Perang di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved