4 Negara yang Pernah Memiliki Senjata Nuklir, 3 di Antaranya Pecahan Uni Soviet

Rabu, 17 Mei 2023 - 17:20 WIB
loading...
4 Negara yang Pernah...
4 Negara yang Pernah Memiliki Senjata Nuklir, 3 di Antaranya Pecahan Uni Soviet. FOTO/Yonhap
A A A
JAKARTA - Sampai saat ini senjata nuklir masih menjadi salah satu senjata pemusnah massal yang ditakuti. Kekhawatiran itu muncul karena kemampuan daya ledaknya yang besar.

Kondisi ini membuat negara-negara yang memiliki senjata nuklir berada di atas angin bila memasuki medan tempur. Beberapa negara bahkan tercatat sebagai yang paling banyak memiliki senjata penghancur ini, sebut saja seperti Amerika Serikat dan Rusia.

Namun ada juga negara yang tercatat pernah memiliki senjata nuklir yang kini sudah tak mempunyainya. Terdapat beberapa penyebab yang mendasari mengapa negara-negara ini kehilangan senjata mematikan tersebut.


4 Negara yang Pernah Memiliki Senjata Nuklir


Terdapat empat negara yang tercatat pernah memiliki senjata nuklir namun sekarang tidak. Mereka adalah Ukraina, Belarusia, Kazakhstan, dan Afrika Selatan.

1. Ukraina


Dilansir dari New York Times, runtuhnya Uni Soviet pada 1991 membuat Ukraina mewarisi sekitar 5.000 senjata nuklir. Senjata ini diklaim lebih kuat ketimbang bom atom.

Hingga pada tahun 1994 Ukraina yang berencana melakukan denuklirisasi melakukan perjanjian Memorandum Budapest. Sebagai gantinya, Kyiv akan mendapat jaminan keamanan dari Amerika Serikat, Inggris, dan Rusia.

Rencana denuklirisasi Ukraina ini akhirnya direalisasikan dan menjadi negara non-nuklir pada 1996, ketika semua senjata nuklir yang dimilikinya diangkut ke Rusia.

Sayangnya pada perjanjian tersebut, menteri luar negeri Federasi Rusia, Sergey Lavrov tidak menghadiri pertemuan. Sehingga menjadi alasan yang kuat bagi Rusia untuk melakukan invasi ke Ukraina.


2. Belarusia


Kasus Belarusia ini hampir sama dengan Ukraina yang mendapatkan senjata nuklir setelah Uni Soviet hancur. Negara bekas wilayah kekuasaan Uni Soviet inipun memiliki sekitar 81 rudal balistik di tanahnya.

Namun Belarusia memilih untuk menjadi negara non-nuklir pada tahun 1993, atau setahun setelah merdeka. Untuk mencapai tujuan tersebut Belarusia dan Rusia melakukan perjanjian START I.

Belarusia melakukan denuklirisasi dengan imbalan keamanan negara dari Rusia. Sampai pada akhirnya pada November 1996, Belarusia resmi menjadi negara non-nuklir.

3. Kazakhstan


Setelah merdeka dari Uni Soviet pada tahun 1991, Kazakhstan mewarisi sekitar 1.400 senjata nuklir. Dengan senjata nuklir sebanyak itu membuat negara ini dicurigai akan menjual senjatanya ke Iran saat itu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Israel Bersiap Menyerang...
Israel Bersiap Menyerang dengan Bom Canggih, Seberapa Kuat Pertahanan Udara Iran?
Spesifikasi Taurus,...
Spesifikasi Taurus, Rudal Canggih Jerman yang Bakal Dikerahkan ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Spesifikasi Tupolev...
Spesifikasi Tupolev Tu-95, Pesawat Pengebom Nuklir Rusia yang Disebut Akan Dikerahkan ke Indonesia
Zelensky: China Memasok...
Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Rusia: Jerman Terlibat...
Rusia: Jerman Terlibat Perang Jika Ukraina Gunakan Rudal Taurus!
Profil Olena Zelenska,...
Profil Olena Zelenska, Sosok Cantik Istri Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky
AS Kerahkan Pesawat...
AS Kerahkan Pesawat Pengebom B-1B ke Semenanjung Korea, Korut Sebut Gertakan Sembrono
Protes Genosida di Gaza,...
Protes Genosida di Gaza, Maladewa Larang Turis Israel
ICC Selidiki Hongaria...
ICC Selidiki Hongaria karena Tolak Tangkap PM Israel Netanyahu
Rekomendasi
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
Ridwan Kamil Ternyata...
Ridwan Kamil Ternyata Telah Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri pada 11 April 2025
Berita Terkini
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
1 jam yang lalu
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan...
1 dari 10 Bom yang Dijatuhkan Israel di Jalur Gaza Gagal Meledak
1 jam yang lalu
ICC Minta Hongaria Jelaskan...
ICC Minta Hongaria Jelaskan Kegagalan Menangkap Benjamin Netanyahu
2 jam yang lalu
9 Pesawat Militer AS...
9 Pesawat Militer AS Kirim Bom Penghancur Bunker ke Israel, Persiapan Serang Iran?
3 jam yang lalu
3 Riwayat Penyakit Raja...
3 Riwayat Penyakit Raja Salman, Pemimpin Arab Saudi yang Masih Tangguh di Usia Senja
3 jam yang lalu
8 Agen Mossad Israel...
8 Agen Mossad Israel yang Pernah Tertangkap: Operasi Rahasia yang Terbongkar
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara yang Memiliki...
10 Negara yang Memiliki Wilayah Paling Luas di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved