China Ajukan 12 Poin untuk Akhiri Perang Rusia-Ukraina, Ini Rincian Lengkapnya

Jum'at, 24 Februari 2023 - 19:34 WIB
loading...
A A A
7. Menjaga keamanan pembangkit listrik tenaga nuklir

8. Mengurangi risiko strategis

9. Memfasilitasi ekspor biji-bijian

10. Menghentikan sanksi sepihak

11. Menjaga stabilitas industri dan rantai pasokan

12. Mempromosikan rekonstruksi pasca-konflik.

Beijing telah menjadi sekutu penting Moskow dalam pertikaian Rusia dengan Barat, tetapi sekarang menyerukan gencatan senjata, melindungi pembangkit nuklir, melanjutkan negosiasi perdamaian, dan menghapus sanksi sepihak terhadap Rusia.

Namun, proposal tersebut terlihat memiliki sedikit peluang untuk mendapatkan dukungan dari mereka yang mendukung pemerintah di Kiev.

Blue print dari proposal perdamaian yang diajukan China juga terlihat menghindari pertanyaan tentang tanah-tanah di Ukraina timur yang telah direbut Rusia selama setahun invasi.

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky bersikeras bahwa Kiev tidak akan menyerahkan tanah apa pun kepada Rusia sebagai bagian dari penyelesaian perdamaian yang potensial.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1036 seconds (0.1#10.140)