5 Negara Paling Ramah bagi Transgender, Nomor 4 Tetangga Indonesia

Rabu, 15 Februari 2023 - 17:25 WIB
loading...
5 Negara Paling Ramah...
Ilustrasi
A A A
JAKARTA - Terdapat sejumlah negara paling ramah bagi kaum transgender dan sejenisnya. Salah satunya adalah tetangga Indonesia di kawasan Asia Tenggara.

Pada perkembangannya, kaum LGBT semakin banyak ditemui di penjuru dunia. Tak hanya negara-negara liberal di barat, beberapa di antaranya juga sudah merambah ke kawasan lainnya.

Di sisi lain, ada juga sebagian negara yang terang-terangan melegalkan LGBT. Hal inilah yang membuatnya disebut tempat paling ramah bagi para pelakunya. Berikut lima negara paling ramah di dunia bagi transgender dan sejenisnya.



1. Swedia
Swedia merupakan sebuah negara Nordik yang terletak di kawasan Eropa Utara. Pada statusnya, negara ini diketahui sangat mendukung lesbian, gay, biseksual, dan transgender (LGBT).

Mengutip laman VisitSweden, Rabu (15/2/2023), reputasi Swedia sebagai negara ramah LGBT mendapat dukungan dari komunitas LGBTQI internasional. Hal tersebut membuatnya menjadi salah satu destinasi ideal bagi para pelakunya.

Lebih lanjut, masyarakat Swedia secara keseluruhan terbuka dan ramah menyikapi hal tersebut. Selain itu, hadir juga undang-undang ekstensif yang melindungi hak-hak pelaku LGBT, termasuk hak anti-diskriminasi dan pernikahan sesama jenis.

Menurut laporan The Guardian, pada tahun 2019 Swedia juga dinobatkan sebagai negara paling ramah LGBT di dunia. Status tersebut membuat para transgender di negara ini akan cukup aman untuk tinggal dan hidup.

2. Kanada
Berikutnya ada Kanada. Negara yang berada di kawasan Amerika Utara ini juga sangat ramah untuk para pelaku LGBT, termasuk transgender tentunya.

Mengutip Forbes, pada tahun 2019 mereka masuk dalam jajaran negara paling ramah untuk pelancong LGBT. Hal ini menempatkan Kanada mengungguli sejumlah negara lain seperti Portugal, hingga Swedia.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kanada Ingin Gabung...
Kanada Ingin Gabung Uni Eropa, Balas Dendam terhadap Trump?
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
MA Inggris Putuskan...
MA Inggris Putuskan Wanita Adalah Perempuan dari Lahir, Pukulan Telak bagi LGBT
Eksekusi Mati hingga...
Eksekusi Mati hingga Sengketa Dagang: Titik Kritis Hubungan China-Kanada
PM Kanada Komentari...
PM Kanada Komentari Genosida Gaza oleh Israel, Netanyahu Marah
Dua Turis China Berhubungan...
Dua Turis China Berhubungan Intim di Trotoar Thailand pada Siang Bolong, Orang-orang Terkejut
Siapa Noppajit “Meen”...
Siapa Noppajit Meen Somboonsate? Penyapu Jalanan di Bangkok yang Jadi Kaya Raya setelah Viral di TikTok
Kecam India Tangguhkan...
Kecam India Tangguhkan Perjanjian Air, Pakistan Nyatakan Siap Perang
Siapa Pelaku Pembantaian...
Siapa Pelaku Pembantaian Turis Hindu di Kashmir? Ini Penjelasan Lengkapnya
Rekomendasi
3 Ekspresi Manusia dalam...
3 Ekspresi Manusia dalam Bersyukur Menurut Imam Al Ghazali, Seperti Apa?
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
Berita Terkini
3 Dendam Israel ke Paus...
3 Dendam Israel ke Paus Fransiskus, hingga Enggan Mengirim Pejabat Senior ke Pemakaman
12 menit yang lalu
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
57 menit yang lalu
Iran dan Rusia Sepakati...
Iran dan Rusia Sepakati Pasokan Gas 55 Bcm dan Pendanaan Energi Nuklir
1 jam yang lalu
5 Fakta Pangeran Al...
5 Fakta Pangeran Al Waleed, Sleeping Prince yang Sudah Koma 19 Tahun
2 jam yang lalu
Abu Ubaidah Puji Keajaiban...
Abu Ubaidah Puji Keajaiban Militer Saat Pejuang Al-Qassam Sergap Pasukan Israel di Rafah
3 jam yang lalu
Pemerintah Gaza Peringatkan...
Pemerintah Gaza Peringatkan Kematian Massal Segera akibat Blokade Israel
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved