Ukraina Ungkap Kriteria Pejuang Asing yang Boleh Datang Membantu
Senin, 21 Maret 2022 - 20:45 WIB
“Satu-satunya pelatihan yang ditawarkan adalah pelatihan top-up yang bertujuan membuat sukarelawan lebih cepat menggunakan peralatan Ukraina,” ungkap dia.
Dia menjelaskan, “Setiap sukarelawan yang muncul tanpa pengalaman yang diperlukan akan lebih baik menjadi sukarelawan untuk kelompok-kelompok kemanusiaan.”
Kiev memperkirakan sekitar 20.000 warga asing telah bergabung dengan ILDU sejak Rusia melancarkan serangan militernya pada akhir Februari.
Namun, ada laporan bahwa tentara bayaran melarikan diri ke negara tetangga Polandia dalam jumlah besar.
Rusia mengatakan telah menyerang setidaknya dua fasilitas pelatihan militer di Ukraina di mana tentara bayaran ditampung.
Dia menjelaskan, “Setiap sukarelawan yang muncul tanpa pengalaman yang diperlukan akan lebih baik menjadi sukarelawan untuk kelompok-kelompok kemanusiaan.”
Kiev memperkirakan sekitar 20.000 warga asing telah bergabung dengan ILDU sejak Rusia melancarkan serangan militernya pada akhir Februari.
Namun, ada laporan bahwa tentara bayaran melarikan diri ke negara tetangga Polandia dalam jumlah besar.
Rusia mengatakan telah menyerang setidaknya dua fasilitas pelatihan militer di Ukraina di mana tentara bayaran ditampung.
(sya)
Lihat Juga :
tulis komentar anda