Serangan Rudal Israel di Suriah Membunuh 6 Milisi Pro-Iran

Jum'at, 25 Desember 2020 - 16:09 WIB
Stasiun televisi pemerintah Suriah menayangkan rekaman yang dimaksudkan untuk menunjukkan pertahanan udaranya merespons serangan Israel.

Aktivitas militer Israel di wilayah udara Lebanon ditonton para warga Beirut, di mana banyak dari mereka mengecam melalui media sosial karena serangan dilakukan di Hari Natal.

Israel telah melancarkan ratusan serangan di Suriah sejak dimulainya perang saudara pada 2011. Serangan-serangan itu menargetkan pasukan pemerintah Assad dan sekutunya, yakni pasukan Iran dan milisi Hizbullah Lebanon.

Militer Zionis jarang mengonfirmasi rincian operasinya di Suriah, tetapi mengatakan kehadiran pasukan Iran untuk mendukung Presiden Bashar al-Assad adalah ancaman yang akan terus ditanggapi.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
(min)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More