PM Thailand bantah tuduhan korupsi

Kamis, 20 Februari 2014 - 18:29 WIB
PM Thailand bantah tuduhan...
PM Thailand bantah tuduhan korupsi
A A A
Sindonews.com – Perdana Menteri Thailand, Yingluck Shinawatra, melakukan pembelaan setelah sebuah panel anti korupsi di Thailand menuduhnya melakukan korupsi.

Yingluck, yang selama empat bulan terakhir ini menghadapi protes besar-besaran yang menuntut pengunduran dirinya, mempertanyakan mengapa investigasi oleh Komisi Anti Korupsi Nasional (NACC) terhadap skema subsidi beras yang dia ajukan, tampak sangat cepat diputuskan.

"Saya menegaskan kembali, bahwa saya tidak bersalah atas tuduhan oleh NACC," kata Yingluck di halaman resmi Facebook-nya.

"Meskipun saya dituduh melakukan tindak kriminal dan diusir dari kantor, yang merupakan keinginan orang-orang yang ingin menggulingkan pemerintah, saya bersedia untuk bekerja sama untuk mengungkapkan fakta-fakta," tambahnya seperti yang dilansir Chanel News Asia, Kamis (20/2/2014).

Yingluck mendesak panel untuk tidak terburu-buru untuk memberikan keputusan yang dapat menimbulkan kritik dari masyarakat dan dapat menguntungkan orang-orang yang ingin menggulingkan pemerintahannya.
(esn)
Berita Terkait
Pendukung Raja Thailand...
Pendukung Raja Thailand Tolak Reformasi Konstitusi
Bentrok Terparah Pecah...
Bentrok Terparah Pecah di Thailand, Lebih dari 41 Demonstran Terluka
5 Drama Thailand tentang...
5 Drama Thailand tentang Pasangan yang Saling Benci dan Berubah Jadi Cinta
Ribuan Demonstran Desak...
Ribuan Demonstran Desak Perdana Menteri Thailand Mundur
Pelajar SMA Thailand...
Pelajar SMA Thailand Protes Melawan ‘Dinosaurus’
Ini Kunci Fikri/Bagas...
Ini Kunci Fikri/Bagas Bekuk Kampiun All England 2016
Berita Terkini
3 Alasan Ukraina Selalu...
3 Alasan Ukraina Selalu Didukung Barat dalam Melawan Rusia, Salah Satunya Pertarungan Geopolitik
34 menit yang lalu
3 Kasus Penembakan Paling...
3 Kasus Penembakan Paling Berdarah di Kashmir, Terbaru Bikin India-Pakistan di Ambang Perang
1 jam yang lalu
Ledakan Dahsyat Pelabuhan...
Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Tewaskan 40 Orang dan 1.242 Luka, Ini Respons Khamenei
2 jam yang lalu
Arab Saudi dan Qatar...
Arab Saudi dan Qatar Umumkan Akan Lunasi Utang Suriah Rp252,8 Miliar
3 jam yang lalu
Citra Satelit Ungkap...
Citra Satelit Ungkap Kemajuan Mencengangkan Proyek NEOM Mohammed bin Salman Senilai Rp8.418 Triliun
3 jam yang lalu
Di Ambang Perang dengan...
Di Ambang Perang dengan Pakistan, Kapal Perang India Tembakkan Rudal BrahMos
4 jam yang lalu
Infografis
Dewan Penasihat Danantara...
Dewan Penasihat Danantara Diisi Tokoh Asing, Ada Mantan PM Thailand
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved