Al Shabaab klaim berada di balik pemboman Bandara Mogadishu

Kamis, 13 Februari 2014 - 19:59 WIB
Al Shabaab klaim berada...
Al Shabaab klaim berada di balik pemboman Bandara Mogadishu
A A A
Sindonews.com- Kelompok militan Islam Al Shabaab mengaku bertanggung jawab atas bom mobil yang meledak di dekat bandara Internasional Mogadhisu, Somalia, Kamis (13/2/2-14). Bom Mobil tersebut setidaknya menewaskan tujuh orang.

"Kami menargetkan konvoi PBB," kata Juru bicara operasi militer Al Shabaab Sheikh Abdiasis Abu Musab, mengatakannya kepada Reuters. Dia juga menambahkan, bahwa seorang pembom bunuh diri telah melakukan serangan tersebut.

Musab mengatakan, "Tiga orang kulit putih PBB", sebutan mereka untuk warga asing, tewas dalam ledakan tersebut. Di dalam konvoi tersebut terdapat 13 tentara Somalia yang bertugas menjaga rombongan PBB.

Polisi mengatakan, setidaknya tujuh orang tewas dalam ledakan tersebut, sementara 15 lainnya luka-luka.
Namun PBB secara resmi mengatakan tidak ada staf PBB tewas ataupun terluka dalam serangan tersebut.
(esn)
Berita Terkait
Bom Mobil Bunuh Diri...
Bom Mobil Bunuh Diri Guncang Ibu Kota Somalia
Somalia Putuskan Hubungan...
Somalia Putuskan Hubungan Diplomatik dengan Kenya
Perompak Somalia Bajak...
Perompak Somalia Bajak Kapal Berbendera Panama
Pasukan Somalia-Kenya...
Pasukan Somalia-Kenya Baku Tembak di Perbatasan
Ledakan Bom Hantam Kafe...
Ledakan Bom Hantam Kafe Es Krim di Mogadishu, Somalia
Mengapa Perompak Somalia...
Mengapa Perompak Somalia Ditakuti?
Berita Terkini
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
1 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
1 jam yang lalu
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
2 jam yang lalu
Kekuatan Militer Kamboja,...
Kekuatan Militer Kamboja, Kecil tapi Tak Bisa Diremehkan
3 jam yang lalu
Krimea Masuk Wilayah...
Krimea Masuk Wilayah Ukraina atau Rusia? Sejarah Panjang Sejak Era Ottoman hingga Kini
3 jam yang lalu
Paus Fransiskus Dimakamkan...
Paus Fransiskus Dimakamkan Besok, Jet Tempur dan Sniper Dikerahkan
4 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved