Pesawat berisi 11 orang jatuh di Alaska

Sabtu, 30 November 2013 - 16:46 WIB
Pesawat berisi 11 orang...
Pesawat berisi 11 orang jatuh di Alaska
A A A
Sindonews.com - Pihak berwenang Pemerintah Negara Bagian Alaska, Amerika Serikat, mengatakan pesawat yang membawa 11 orang jatuh semalam di sebuah desa di Saint Marys, Alaska.

Juru bicara Pemerintah Negara Bagian Alaska, Megan Peters, mengklaim para penumpang pesawat selamat dalam insiden itu. ”Kami bekerja untuk yang terbaik, dan membantu mereka,” katanya, seperti dikutip Guardian, Sabtu (30/11/2013). “Tidak ada konfirmasi untuk korban jiwa,” katanya lagi.

Penyelidik dari Keselamatan Transportasi Penerbangan Nasional, ​​Clint Johnson, mengatakan pesawat yang jatuh adalah pesawat jenis Cessna 208.

Sementara itu, pihak kantor pemerintah di Saint Marys Era Alaska tidak memberikan kkonfirmasi apa pun.

Johnson percaya, kru penyelamat dari desa setempat telah melakukan upaya pertolongan. Menurutnya, jarak desa dengan lokasi kecelakaan epsawat sejauh empat mil. Kantor Pemerintah Saint Marys sendiri berlokasi sekitar 470 kilometer dari Anchorage.
(mas)
Berita Terkait
Suhu Udara di California...
Suhu Udara di California Tembus 100 Derajat Celcius
Mewaspadai Dampak dari...
Mewaspadai Dampak dari Amerika Serikat
Apa Pemicu Kehancuran...
Apa Pemicu Kehancuran Amerika Serikat?
Menhan Prabowo Bertemu...
Menhan Prabowo Bertemu Menhan Amerika Serikat
Pilpres Bagi Diaspora...
Pilpres Bagi Diaspora Indonesia di Amerika Serikat
Pilpres Amerika Serikat...
Pilpres Amerika Serikat Diwarnai Kericuhan di Washington
Berita Terkini
Siapa Daniel Sazonov?...
Siapa Daniel Sazonov? Wali Kota Terpilih Helsinki yang Memiliki Akar Rusia baik Darah dan Ideologi
6 menit yang lalu
5 Alasan Raja Salman...
5 Alasan Raja Salman Ingin Lunasi Semua Utang Suriah ke Bank Dunia
21 menit yang lalu
4 Alasan Rusia Sangat...
4 Alasan Rusia Sangat Percaya dengan Donald Trump, Salah Satunya Mengakui Kesalahan di Masa Lalu
1 jam yang lalu
Pria Ini Didenda Rp84...
Pria Ini Didenda Rp84 Juta karena Memeluk Kanselir Jerman
2 jam yang lalu
AS Berencana Tutup 30...
AS Berencana Tutup 30 Kedutaan dan Konsulat di Seluruh Dunia
4 jam yang lalu
Peralatan Militer Canggih...
Peralatan Militer Canggih dari Berbagai Pangkalan AS di Seluruh Dunia Dikirim ke Israel
6 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved