Sengaja bakar gedung, wanita China dihukum mati

Rabu, 06 November 2013 - 20:37 WIB
Sengaja bakar gedung,...
Sengaja bakar gedung, wanita China dihukum mati
A A A
Sindonews.com - Seorang wanita dijatuhi hukuman mati oleh pengadilan China karena dengan sengaja membakar gedung hingga memakan korban jiwa pada 1 Januari 2013 lalu. Demikin isi keputusan Mahkamah Menengah Rakyat China Hangzhou di Provinsi Zhejiang, wilayah China timur, Rabu (6/11/2013).

"Li Lijuan (49), seorang mantan karyawan Hangzhou Yusei Machinery Co, Ltd pada tanggal 1 Januari 2013 lalu dengan senjaga membakar sebuah gudang milik perusahaan pukul 2 pagi. Saat aksinya berlangsung, sebanyak 193 pekerja sedang bertugas," seperti tertulis dalam berkas pengadilan Mahkamah Menengah Rakyat China Hangzhou.

Pengadilan Mahkamah Menengah Rakyat China Hangzhou melanjutkan, kebakaran tersebut menyebabkan tewasnya tiga petugas pemadam kebakaran dan tiga orang lainnya menderita luka-luka. Api berhasil dipadamkan 9 jam kemudian setelah dinas pemadam kebakaran mengerahkan 400 anggotanya.

Lijuang mengaku sengaja melancarkan aksi tersebut sebagai bentuk balas dendam karena kesal atas tindakan bosnya yang sengaja memindahkan dia ke pos lain dan dia sendiri juga bermasalah dengan sejumlah rekan kerjanya pada Desember 2012 lalu. Kebakaran tersebut menyebakan perusahaan menderita kerugian material lebih dari 60 juta yuan.
(esn)
Berita Terkait
Heboh! China Simulasikan...
Heboh! China Simulasikan Penyerangan ke Taiwan Lewat Medsos
Petugas Nakes di China...
Petugas Nakes di China Dilempari Warga
Panggung Spektakuler...
Panggung Spektakuler Perayaan 100 Tahun Partai Komunis China
88 WNA China Sindikat...
88 WNA China Sindikat Server Judi dan Pemerasan Online Ditangkap di Batam
Ribuan Penumpang Padati...
Ribuan Penumpang Padati Stasiun Kereta Hongqiao China pada Perayaan Chunyun
Pidato Presiden Xi Jinping...
Pidato Presiden Xi Jinping dalam Resepsi Hari Nasional China
Berita Terkini
Pria Ini Ditemukan Hidup...
Pria Ini Ditemukan Hidup setelah 94 Hari Hilang di Laut: Saya Makan Kecoak dan Kura-kura
3 menit yang lalu
Arab Saudi Tindak Keras...
Arab Saudi Tindak Keras Perilaku Amoral, Tangkap Puluhan Orang Terkait Prostitusi
44 menit yang lalu
Rusia: Kehadiran Tentara...
Rusia: Kehadiran Tentara NATO di Ukraina Berarti Perang Habis-habisan
58 menit yang lalu
Rusia Sebut Pemimpin...
Rusia Sebut Pemimpin Uni Eropa Adalah 'Anjing' yang Penyayang, Berikut 3 Penyebabnya
3 jam yang lalu
Siapa Daniel Kahneman?...
Siapa Daniel Kahneman? Pemenang Nobel Ekonomi yang Memilih Bunuh Diri karena Tidak Suka Hidup di Usia Tua
4 jam yang lalu
6 Pemicu AS dan Inggris...
6 Pemicu AS dan Inggris Gelar Serangan Besar-besaran ke Pangkalan Houthi di Yaman
6 jam yang lalu
Infografis
3 Kapal Perusak Tipe...
3 Kapal Perusak Tipe 055 China Berlatih di Berbagai Wilayah Laut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved