Guru AS dideportasi dari Bahrain karena tweet radikal

Minggu, 11 Agustus 2013 - 12:07 WIB
Guru AS dideportasi...
Guru AS dideportasi dari Bahrain karena tweet radikal
A A A
Sindonews.com – Pemerintah Bahrain, menyatakan, bahwa seorang warga negara Amerika Serikat yang mengajar di Bahrain telah dideportasi dari negara itu. Musababnya, guru itu menuliskan kata-kata radikal dalam akun twitter-nya dan di website.

Pengumuman pendeportasian guru AS itu, disampaikan pihak Kementerian Komunikasi Negara setempat, kemarin. Menurut kementerian itu, perempuan AS yang menjadi guru di Baharain telah menerbitkan artikel tentang Bahrain. ”(Isinya) dianggap menghasut kebencian terhadap pemerintah dan anggota keluarga kerajaan,” bunyi pengumuman kementerian terkait, seperti dikutip Fox News.

Kementerian itu tidak merinci identitas perempuan AS yang dideportasi. Mereka hanya menyebut, perempuan itu telah melanggar ketentuan izin kerja, yakni bekerja secara ilegal sebagai wartawan tanpa akreditasi. Menurut kementerian itu, perempuan AS tersebut juga menulis untuk Bahrain Center for Human Rights (Pusat Organisasi HAM Baharain).

Bahrain, yang wilayahnya menyediakan pangkalan untuk lima armada Angkatan Laut AS, telah menghadapi kerusuhan selama 18 bulan, antara pemimpin monarki dari kaum Sunni, dengan penduduk yang mayoritas kaum Syiah. Pemerintah setempat telah bertindak keras terhadap kelompok yang berbeda pendapat.
(esn)
Berita Terkait
Giliran Akun Medsos...
Giliran Akun Medsos Asosiasi Sepakbola Bahrain Kena Serangan Siber
Perdana Menteri Bahrain...
Perdana Menteri Bahrain Meninggal Dunia
5 Fakta Mengejutkan...
5 Fakta Mengejutkan Bahrain Adalah Sahabat Dekat Israel
Raja Bahrain Tunjuk...
Raja Bahrain Tunjuk Putra Mahkota Salman Al Khalifa sebagai PM Baru
Pasca Menormalkan Hubungan,...
Pasca Menormalkan Hubungan, Bahrain Buka Kedutaan di Israel
Oman Turut Sambut Baik...
Oman Turut Sambut Baik Kesepakatan Normalisasi Bahrain dan Israel
Berita Terkini
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
2 jam yang lalu
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
2 jam yang lalu
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
4 jam yang lalu
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
4 jam yang lalu
26 Turis Hindu Dibantai...
26 Turis Hindu Dibantai di 'Mini Swiss' Kashmir, Ini Reaksi Dunia
5 jam yang lalu
Tegang di Langit Indo-Pasifik,...
Tegang di Langit Indo-Pasifik, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
6 jam yang lalu
Infografis
Rakyat Swiss Minta Pembelian...
Rakyat Swiss Minta Pembelian 36 Jet Tempur F-35 AS Dibatalkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved