Pesawat terjerat di jaringan listrik Peru, 9 orang meninggal

Kamis, 07 Maret 2013 - 13:43 WIB
Pesawat terjerat di...
Pesawat terjerat di jaringan listrik Peru, 9 orang meninggal
A A A
Sindonews.com - Sebuah pesawat komersil yang disewa oleh perusahaan tambang Retamas jatuh setelah terjerat di sebuah jaringan listrik di utara Peru, Rabu (6/3/2013). Perusahaan dan polisi setempat mengatakan sembilan orang yang ada di atas pesawat tewas seketika.

"Karena cuaca buruk sebuah pesawat tersangkut di sebuah jaringan kabel listrik. Kecelakaan tersebut menewaskan sembilan orang, antara lain, pilot, co-pilotnya dan tujuh orang penumpangnya," ungkap Roger Torres, kepala polisi La Libertad, sepeti dilansir Rueters, Kamis (7/3/2013).

Pihak perusahaan tambang Retamas mengkonfirmasi kecelakaan tersebut. "Tujuh karyawan Retamas tewas dalam sebuah kecelakaan pesawat Rabu pagi. Kecelakaan tersebut terjadi beberapa menit sebelum pesawat mendarat di sebuah bandara terdekat di wilayah La Libertad," ungkap perwakilan Retamas.

Warga setempat mengatakan, setelah terjatuh pesawat itu terbakar, sementara semua penumpang ditemukan dalam kondisi hangus.

Retamas merupakan perusahaan satu dari 10 tambang emas terbesar di Peru. Perusahaan ini merupakan produsen emas terbesar di dunia yang tahun lalu berhasil mengekspor 160 ton emas.
(esn)
Berita Terkait
Mumi Manchay Berusia...
Mumi Manchay Berusia 3.000 Tahun Ditemukan Terkubur di Peru
Guru SD Jadi Presiden...
Guru SD Jadi Presiden Peru, Tanda Rakyat Muak dengan Elite Politik
Arkeolog Temukan Mumi...
Arkeolog Temukan Mumi Berusia 800 Tahun dengan Tubuh Terikat di Peru
Teror Alien Pemakan...
Teror Alien Pemakan Wajah Resahkan Warga Desa Peru, Polisi Turun Tangan
Masya Allah! Ini Penampakan...
Masya Allah! Ini Penampakan Gunung Pelangi di Peru Sebagaimana Disebutkan dalam Alquran
Pendiri Kelompok Pemberontak...
Pendiri Kelompok Pemberontak Peru Abimael Guzman Meninggal Dunia
Berita Terkini
Militer Pakistan Bantah...
Militer Pakistan Bantah Tangkap Pilot India
2 jam yang lalu
Polandia Tutup Konsulat...
Polandia Tutup Konsulat Rusia, Kremlin Umbar Ancaman kepada NATO
2 jam yang lalu
Tak Pernah Terjadi Sebelumnya,...
Tak Pernah Terjadi Sebelumnya, China Mampu Tundukkan AS
3 jam yang lalu
Banyak Negara Mengakui...
Banyak Negara Mengakui Palestina, Israel Keluarkan Ancaman
4 jam yang lalu
Perang India dan Pakistan,...
Perang India dan Pakistan, Siapa yang Paling Menderita?
5 jam yang lalu
Angkatan Udara Pakistan...
Angkatan Udara Pakistan Klaim Menang 6:0 dalam Perang dengan India
6 jam yang lalu
Infografis
13 Orang Meninggal Akibat...
13 Orang Meninggal Akibat Insiden Pemusnahan Amunisi di Garut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved