Buaya Jalan-jalan di Melbourne saat Natal

Jum'at, 29 Desember 2017 - 10:53 WIB
Buaya Jalan-jalan di...
Buaya Jalan-jalan di Melbourne saat Natal
A A A
MELBOURNE - Kepolisian Australia sedang mencari pemilik buaya yang menggegerkan jalanan Melbourne saat Hari Natal. Warga lokal dibuat heboh pada malam hari saat seekor buaya sedang jalan-jalan di pinggiran pusat bisnis kota itu.

”Kami awalnya tak percaya dan pergi ke lokasi untuk menemukan kadal besar itu,” ungkap pernyataan Kepolisian Victoria seperti dikutip BBC, Rabu (27/12/2017). Personel kepolisian pun mene mukan buaya air tawar sepanjang 1 meter yang dengan tenang berada di jalur pejalan kaki.

Penangkap ular Mark Pelley lantas di panggil untuk menangani temuan Natal tak biasa di pinggiran Heidelberg Heights tersebut.

Pelley mengatakan, polisi meneleponnya saat malam hari dan menjelaskan, ”Ada seekor bua ya ber jalan-jalan di jalanan dan sedang berada di luar pusat medis.” Pelley kemudian bergegas me nuju lokasi buaya tersebut.

”Lima polisi tampak takut dengan buaya sepanjang 1 meter itu dan buaya itu tidak sedikit pun ketakutan,” papar Pelley kepa da stasiun radio lokal 3AW. Buaya itu berupaya lari ke semak, tapi berhasil tertangkap ekornya dan sekarang ditempatkan di pusat penanganan satwa liar.

”Kami menduga ini pernah menjadi hewan peliharaan pada beberapa waktu. Ini perjalanan panjang bagi siapa pun dari wilayah perairan,” kata Sersan Kepolisian Daniel Elliott.

Para pemilik hewan peliharaan di Victoria memang di izinkan memelihara buaya hingga sepanjang 2,5 meter. (Muh Shamil)
(nfl)
Berita Terkait
Anthony Albanese, Tokoh...
Anthony Albanese, Tokoh Kelas Pekerja yang Jadi PM Australia Terpilih
Mertens dan Sabalenka...
Mertens dan Sabalenka Juarai Ganda Putri Australia Open 2021
Cendekiawan Muda RI...
Cendekiawan Muda RI di Australia Sumbang Ide Wujudkan Indonesia 4.0
Banjir Besar Landa Sydney,...
Banjir Besar Landa Sydney, Ribuan Orang Diminta Mengungsi
Australia Menyadari...
Australia Menyadari Konsumen China Tak Tergantikan Usai 30 Bulan Konflik
Kemampuan Rudal China...
Kemampuan Rudal China Melesat, Negara Tetangga Indonesia Ini Tingkatkan Pertahanan Misil
Berita Terkini
Disebut sebagai Pahlawan,...
Disebut sebagai Pahlawan, Ribuan Rakyat Filipina Tuntut Pembebasan Duterte
30 menit yang lalu
51 Orang Tewas saat...
51 Orang Tewas saat Kebakaran Klub Malam di Makedonia Utara
1 jam yang lalu
Trump Berlakukan Alien...
Trump Berlakukan Alien Enemies Act, Siapa yang Jadi Target?
2 jam yang lalu
Houthi Bersumpah Balas...
Houthi Bersumpah Balas Serangan Udara AS dan Inggris di Sanaa
3 jam yang lalu
Rayakan Hari Raya Yahudi...
Rayakan Hari Raya Yahudi Purim, Tentara Israel Lakukan Tembakan secara Acak di Gaza
4 jam yang lalu
Trump Luncurkan Serangan...
Trump Luncurkan Serangan Besar-besaran terhadap Houthi
5 jam yang lalu
Infografis
Inggris Saat Ini Menghadapi...
Inggris Saat Ini Menghadapi Ancaman 800 Rudal Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved