Menhan AS Ingin Sebar Pasukan Darat di Suriah dan Irak

Sabtu, 23 Januari 2016 - 19:43 WIB
Menhan AS Ingin Sebar...
Menhan AS Ingin Sebar Pasukan Darat di Suriah dan Irak
A A A
WASHINGTON - Menteri Pertahanan Amerika Serikat (AS) mengatakan, pasukan koalisi pimpinan AS akan menempatkan pasukan di darat untuk melawan ISIS di Irak dan Suriah.

"Kami ingin melakukan lebih karena kita perlu melakukan hal yang lebih, karena kita perlu untuk mengalahkan ISIS. Saya yakin kami bisa, tapi saya ingin mempercepat proses itu," kata Carter dalam sebuah wawancara dengan CNBC seperti dikutip dari Sputniknews, Sabtu (23/1/2016).

Carter juga mengatakan bahwa sekutu AS dalam perang melawan ISIS bisa berbuat lebih banyak. Ia juga menambahkan bahwa kelompok terori di Mosul, Irak, dan di Raqqa, Suriah, yang menjadi ibukota de facto ISIS harus dikalahkan.

"Kita perlu untuk menghancurkan mereka di dua tempat itu dan saya ingin melanjutkannya sesegera mungkin," kata Carter menekankan.

Oktober lalu, Presiden AS Barack Obama menegaskan bahwa AS tidak akan mengirim pasukan darat ke Suriah untuk bergabung dengan operasi terhadap ISIS. Pada bulan yang sama, Carter mengatakan, Pentagon tidak mengesampingkan untuk melakukan serangan darat terhadap ISIS.
(ian)
Berita Terkait
ISIS Manfaatkan Pandemi...
ISIS Manfaatkan Pandemi COVID-19 untuk Tingkatkan Serangan di Irak
Panglima Tertinggi Negara...
Panglima Tertinggi Negara Islam di Irak Jassim Al-Mazrouei Tewas Terbunuh
Balas Dendam, Rudal-rudal...
Balas Dendam, Rudal-rudal Iran Serang ISIS di Suriah dan Markas Mossad di Irak
Suriah Murka! Sebut...
Suriah Murka! Sebut Serangan AS Bagian dari Agenda Bermusuhan
Serangan AS di Suriah...
Serangan AS di Suriah Tewaskan Pemimpin Senior ISIS
Pasukan AS Tewaskan...
Pasukan AS Tewaskan Dua Pentolan ISIS dalam Serangan di Suriah
Berita Terkini
Jenderal Senior Rusia...
Jenderal Senior Rusia Dihabisi dengan Bom Mobil, Trump: Ini Masalah Besar!
13 menit yang lalu
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
45 menit yang lalu
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, 14 Orang Tewas, Lebih dari 750 Luka
1 jam yang lalu
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
1 jam yang lalu
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
2 jam yang lalu
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
3 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved