Obama: Serangan Cyber China Tidak Dapat Diterima

Sabtu, 12 September 2015 - 16:26 WIB
Obama: Serangan Cyber...
Obama: Serangan Cyber China Tidak Dapat Diterima
A A A
WASHINGTON - Presiden Amerika Serikat, Barack Obama, mengecam serangan dunia maya yang dilakukan oleh China. Menurutnya, serangan tersebut tidak dapat diterima. Hal ini dikatakannya menjelang kunjungan dari pimpinan China, Xi Jinping.

"Kami telah sangat jelas mengatakan kepada China, bahwa setiap praktek yang diduga mereka terlibat di dalamnya, yang kita ketahui hal itu berasal dari China, tidak dapat diterima," kata Obama usai melakukan pertemuan dengan anggota militer AS di Fort Meade, Maryland, seperti dikutip dari BBC, Sabtu (12/9/2015).

Karenanya, ia menyarankan agar kedua negara mempunyai aturan yang berlaku di dunia maya, dengan alasan ada beberapa kegiatan yang dinilai sebagai ancaman terhadap keamanan nasional. "Dan kami akan memperlakukannya seperti itu," tegas Obama

Dalam kesempatan itu, Obama pun menegaskan seharusnya China merasa takut jika harus berhadapan dengan AS di dunia maya. "Saya jamin, kita akan menang, harus menang," tegasnya.

Sebelumnya, peretas berhasil membobol sistem keamanan sejumlah institusi di AS, dimana salah satu situs yang dibobol adalah kantor manajemen personalia Kejaksaan AS. AS pun menuding China berada di balik aksi itu dan menilai lima perwira terlibat dalam aksi tersebut, dengan tuduhan spionase ekonomi.

Namun China mengatakan, merekalah korban dari serangan cyber AS, dimana alasan ini didukung oleh sejumlah pernyataan mantan kontraktor kemanan intelijen AS, Edward Snowden.
(esn)
Berita Terkait
Presiden Taiwan Terbang...
Presiden Taiwan Terbang ke Amerika Serikat, China Murka
Khawatir Agresivitas...
Khawatir Agresivitas China, Amerika Serikat Dekati Indonesia
Inilah Perbandingan...
Inilah Perbandingan Kekuatan Militer China vs Amerika Serikat
Dijegal Amerika Serikat,...
Dijegal Amerika Serikat, Mobil Listrik China Semakin Banting Harga
Media China Sindir Kerusuhan...
Media China Sindir Kerusuhan di Amerika Serikat
China Tuding Amerika...
China Tuding Amerika Serikat Kacaukan Semenanjung Korea
Berita Terkini
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
1 jam yang lalu
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
2 jam yang lalu
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
3 jam yang lalu
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
4 jam yang lalu
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
7 jam yang lalu
Menhan Pakistan: Jihad...
Menhan Pakistan: Jihad Diciptakan oleh Barat
9 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Tuduh...
Amerika Serikat Tuduh Satelit China Dukung Houthi Yaman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved