Brunei Melarang Natal, Nekat Merayakan Diancam Dipenjara

Selasa, 22 Desember 2015 - 08:56 WIB
Brunei Melarang Natal,...
Brunei Melarang Natal, Nekat Merayakan Diancam Dipenjara
A A A
BANDAR SERI BEGAWAN - Pemerintah Brunei Darussalam melarang warganya merayakan Natal. Jika ada yang nekat merayakannya secara terbuka diancam dipenjara hingga lima tahun.

Bagi warga non-Muslim hanya diperbolehkan melakukan liburan Natal untuk komunitas mereka sendiri. Setiap warga non-Muslim yang ketahuan mengorganisir perayaan Natal akan dihukum penjara.

Sultan Brunei, Hassanal Bolkiah, beberapa waktu lalu telah menerapkan hukum atau Syariah Islam, yang di dalamnya termasuk ancaman hukum rajam bagi para pelaku zina. Sekitar 20 persen dari penduduk Brunei adalah non-Muslim, termasuk Budha dan Kristen.


Langkah-langkah penegakan ini dimaksudkan untuk mengontrol tindakan merayakan Natal secara berlebihan dan terbuka, yang bisa merusak akidah (keyakinan) dari komunitas Muslim,” kata Kementerian Agama Brunei dalam sebuah pernyataan, seperti dikutip Daily Mail, semalam.


Menurut laporan Burneo Bulletin, kegiatan lain yang dilarang termasuk memasang pohon Natal, menyanyikan lagu-lagu religius dan mengirim salam Natal. ”Beberapa pihak mungkin berpikir bahwa itu adalah masalah sembrono dan tidak boleh dibawa sebagai masalah,” tulis media itu mengutip pernyataan para imam Brunei.

Tapi sebagai Muslim, itu bisa mempengaruhi iman kita,” lanjut laporan itu.

Kendati ada larangan, beberapa warga Burnei masih nekat mempersiapkan perayaan Natal secara diam-diam. Mereka ada yang mengunggah gambar bertema Natal ke media sosial sebagai bagian dari kampanye #MyTreedom yang menyuarakan kebebasan beragama.
(mas)
Berita Terkait
Dibimbing.id Resmi Ekspansi...
Dibimbing.id Resmi Ekspansi ke Brunei Lewat Kerja Sama Strategis
Marselino Ferdinan Enggan...
Marselino Ferdinan Enggan Remehkan Brunei Darussalam
Profil Faiq Bolkiah,...
Profil Faiq Bolkiah, Pemain Timnas Brunei yang Pernah Main di Leicester City dan Chelsea
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs Brunei: Debut Rafael Struick Lawan Tim ASEAN
Bentley Langka Sultan...
Bentley Langka Sultan Brunei Curi Perhatian di Inggris
Brunei Bebas Corona...
Brunei Bebas Corona (4): Selain Hidupkan Al-Qur'an, Juga Lakukan 11 Hal Ini
Berita Terkini
Dua Kubu Ulama Islam...
Dua Kubu Ulama Islam Bertentangan soal Jihad Melawan Israel, Siapa yang Benar?
3 jam yang lalu
Apa Itu Program Nuklir...
Apa Itu Program Nuklir Iran Serta Apa Maunya AS dan Israel? Ini Penjelasannya
3 jam yang lalu
Helikopter Wisata Jatuh...
Helikopter Wisata Jatuh ke Sungai Hudson New York, 6 Orang Tewas
4 jam yang lalu
Ancaman Serang Iran...
Ancaman Serang Iran Serius, Kapal Induk Nuklir AS Kedua Tiba di Timur Tengah
5 jam yang lalu
Kocak, Pria Ini Gunakan...
Kocak, Pria Ini Gunakan Pengacara AI yang Membuat Hakim Bingung dan Marah
5 jam yang lalu
Terungkap, CIA Diam-diam...
Terungkap, CIA Diam-diam Memburu Hitler selama 1 Dekade di Amerika Selatan
6 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Bisa Menjadi...
Donald Trump Bisa Menjadi Presiden Pertama AS yang Dipenjara
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved