Deretan Senjata Canggih yang Militer Arab Saudi Miliki

Selasa, 08 November 2022 - 17:15 WIB
loading...
Deretan Senjata Canggih...
Jet tempur F-15SA, adalah salah satu senjata canggih milik Arab Saudi. Foto/European Airshows
A A A
JAKARTA - Militer Arab Saudi mempunyai deretan senjata yang canggih. Deretan senjata itu digunakan untuk mempertahankan wilayah dari serangan musuh.

Sejumlah senjata canggih yang Arab Saudi miliki tersebut dibeli dari beberapa negara, seperti Amerika Serikat dan Inggris. Berikut deretan senjata canggih yang dimiliki oleh militer Arab Saudi.

1. Paveway IV

Deretan Senjata Canggih yang Militer Arab Saudi Miliki

Foto: weaponsystems.net

Paveway IV merupakan bom berpemandu buatan Inggris. Senjata ini dikembangkan pada awal 2000-an sebagai bom berpemandu dengan beberapa mode pencari.

Paveway IV adalah pengembangan dari Enhanced Paveway II. Paveaway IV mempunyai panjang 3,1 meter, lebar sayap 0,42 meter dengan sayap terlipat. Sementara bobotnya mencapai 225 kilogram.

Diketahui, Paveway IV merupakan bom tercanggih dan mematikan. Senjata ini dilengkapi dengan sinar laser serta GPS dual mode. Selain itu, Paveway IV juga mempunyai ECCG (Enhanced Computer Control Group). ECCG terbaru dilengkapi dengan sensor HOB (Height of Burst) yang dapat meledak di udara. Paveway IV dapat digunakan di berbagai pesawat seperti Eurofighter Typhoon, Panavia Tornado, Bae Harrier II, serta F-35 Lightning II.

2. F-15SA

Deretan Senjata Canggih yang Militer Arab Saudi Miliki

Foto: European Airshow

Jet tempur F-15SA merupakan turunan dari pesawat tempur multiperan F-15E Strike Eagle. Diketahui, F-15SA adalah tipe paling canggih dari Eagle dalam hal pelayanan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pangeran Mohammed bin...
Pangeran Mohammed bin Salman dan Zelensky Bahas Upaya Perdamaian di Ukraina
Disurati Trump dengan...
Disurati Trump dengan Ancaman Aksi Militer, Ini Respons Ayatollah Khamenei
Tegang, China dan AS...
Tegang, China dan AS Saling Nyatakan Siap Perang Apa Pun
Menebak Arah Israel...
Menebak Arah Israel setelah Memiliki Panglima Militer Baru yang Suka Berperang
Pangeran Mohammed bin...
Pangeran Mohammed bin Salman Ampuni Para Pembangkang, Bebas Pulang ke Arab Saudi Tanpa Dihukum
Arab Saudi Buru Koruptor...
Arab Saudi Buru Koruptor Besar-besaran, 131 Orang Ditangkap dan 370 Diselidiki
Pesan Ramadan Raja Salman:...
Pesan Ramadan Raja Salman: Kami Memohon Allah agar Rakyat Palestina Hidup Aman
Negara-negara di Dunia...
Negara-negara di Dunia dengan Durasi Puasa Ramadan Tersingkat dan Terlama
Menteri Arab Saudi Kecam...
Menteri Arab Saudi Kecam Pengumpul Sumbangan Atas Nama Agama, Padahal Bohong
Rekomendasi
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
23 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Arab Saudi Gunakan AI...
Arab Saudi Gunakan AI untuk Cetak Penghafal Al-Quran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved