Pasukan Amerika Serikat Dilaporkan Sudah Berada di Wilayah Ukraina

Rabu, 02 November 2022 - 06:13 WIB
loading...
Pasukan Amerika Serikat...
Tentara Ukraina memuat kiriman bantuan militer, yang dikirim sebagai bagian dari bantuan keamanan Amerika Serikat ke Ukraina, ke truk di Bandara Internasional Boryspil di luar Kiev, Ukraina, 5 Februari 2022. Foto/REUTERS/Valentyn Ogirenko
A A A
WASHINGTON - Pasukan Amerika Serikat (AS) berada di wilayah Ukraina, di mana mereka memantau pengiriman senjata NATO ke negara itu.

Seorang pejabat Pentagon yang tidak disebutkan namanya mengungkapkan hal itu kepada beberapa media AS, Senin. Tidak jelas berapa banyak personel yang terlibat, atau di mana mereka berada.

Berbicara kepada Associated Press, NBC News, dan anggota lain dari kelompok pers Pentagon, pejabat itu mengatakan kontingen pasukan dipimpin Brigadir Jenderal Garrick Harmon, atase pertahanan AS untuk Ukraina.

"Ada beberapa inspeksi ini," ujar pejabat itu kepada wartawan, tanpa mengungkapkan di mana pemeriksaan itu dilakukan.



Dia menambahkan, “Pemeriksaan tidak terjadi dekat dengan garis depan, tetapi di mana kondisi keamanan memungkinkan.”

AS memeriksa pengiriman senjatanya ke Ukraina sebelum Rusia meluncurkan operasi militernya pada Februari, tetapi menarik personelnya keluar dari negara itu beberapa hari sebelum dimulai.

Tidak jelas berapa banyak pasukan yang telah kembali atau kapan pemeriksaan dimulai kembali.



Pejabat Pentagon hanya akan mengatakan bahwa sejumlah "kecil" pasukan yang terlibat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terungkap! Sheikh Zayed...
Terungkap! Sheikh Zayed Pernah Ragukan AS Akan Lindungi Pemimpin Arab saat Krisis
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
Tegang di Langit Indo-Pasifik,...
Tegang di Langit Indo-Pasifik, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
Xi Jinping Tancap Gas,...
Xi Jinping Tancap Gas, Amerika Ketinggalan Jauh: Ini 4 Jurus Strategis China yang Bikin Waswas AS
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Biodata Haitham bin...
Biodata Haitham bin Tariq: Sultan Oman, Diplomat Ulung Lulusan Oxford
Rekomendasi
Realisasi Investasi...
Realisasi Investasi Kuartal I/2025 Capai Rp465,2 Triliun, Rosan: Sesuai Target
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
Berita Terkini
Terungkap! Sheikh Zayed...
Terungkap! Sheikh Zayed Pernah Ragukan AS Akan Lindungi Pemimpin Arab saat Krisis
4 jam yang lalu
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
5 jam yang lalu
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
8 jam yang lalu
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
9 jam yang lalu
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
10 jam yang lalu
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
10 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Tuduh...
Amerika Serikat Tuduh Satelit China Dukung Houthi Yaman
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved