Profil Rishi Sunak Perdana Menteri Inggris yang Baru

Jum'at, 28 Oktober 2022 - 03:30 WIB
loading...
Profil Rishi Sunak Perdana...
Profil Rishi Sunak Perdana Menteri Inggris yang Baru. FOTO/Reuters
A A A
LONDON - Rishi Sunak yang lahir pada tanggal 12 Mei 1980 merupakan seorang politikus Britania Raya yang saat ini menjabat sebagai Perdana Menteri Britania Raya serta Pemimpin Partai Konservatif di bulan Oktober 2022 ini.

Ia lahir di Southamptonn, Inggris dari seorang Ayah yang bekerja sebagai dokter dan Ibu yang menjadi seorang Apoteker keturunan India. Rishi Sunak mencatat masa pendidikannya di Winchester Collage dan mulai membaca mengenai filsafat, politik serta ekonomi di Oxford.

Baca: Raja Charles Lantik Rishi Sunak Jadi Perdana Menteri Inggris

Tak hanya itu, Sunak juga menyelesaikan gelar MBA nya di Universitas Stanford sebagai lulusan Fulbright. Sejak saat itulah awal pertemuannya dengan sang istri, Akshata Murty. Pemimpin termuda dalam 2 abad terakhir itu merupakan orang keturunan India, Asia dan memiliki kulit berwarna pertama dalam sejarah yang menempati posisi sebagai Perdana Menteri.

Sunak akan mengambil peran sebagai pemimpin di usia 42 tahun dan akan menjadi pemimpin termuda selama lebih dari 200 tahun. Sebelum menjabat, Ia menjabat sebagai Menteri Keuangan di periode Februari 2020 sampai pada pengunduran dirinya di bulan Juli 2022.

Rishi Sunak diangkat menjadi seorang Menteri Keuangan usai pengunduran diri Sajid Javid di perombakan kabinet tahun 2020. Sebelumnya, di tahun 2015, penunjukan politik pertama Sunak datang, tepatnya ketika Ia terpilih sebagai anggota parlemen Konservatif untuk Richmond di North Yorkshire.

Saat itu, Ia mengalami kenaikan pangkat karena menjadi pendukung Vokal Brexit yang akhirnya diangkat menjadi sekertaris kepala perbendaharaan di bawah kedudukan Boris Johnson. hingga diangkat kembali menjadi kanselir. Dimana bisa diketahui bahwa posisi tersebut adalah posisi terkuat yang ada di negara tersebut.

Baca: PM Baru Inggris Rishi Sunak Bersiap Bekerja di Hari Pertama, Banyak Masalah Besar Menanti

Setelah terjadinya perombakan kabinet di tahun 2020, tepatnya saat pandemi Covid-19, nama Rishi Sunak mengelami lonjakan popularitas yang singkat setelah mengumumkan langkah-langkah ekonomi besar-besaran yang dimana hal itu di lakukan untuk mendukung pekerja yang telah diberhentikan dan terperosok ke dalam skandal partygate.

Sunak mengajukan pengunduran diri bersama dengan sekertaris kesehatan, Sajis Javid, saat hari-hari terakhir kepemimpinan Johnson. Sejal saat itu, dirinya mulai mengadakan kampanye untuk menggantikan Johnson. Sejak saat itu, banyak media yang menganggap Ia sebagai penghianat dan secara tidak langsung konteks ini mengarah kepada Liz Truss sebagai seorang pemimpin.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ini Bukti Militer Pakistan...
Ini Bukti Militer Pakistan Dicintai Rakyatnya, Pengusaha Ini Sumbang Rp2,9 Miliar
Gencatan Senjata India...
Gencatan Senjata India dan Pakistan Sangat Rapuh, Trump Tawarkan Bantuan
Benazir Bhutto Sunni...
Benazir Bhutto Sunni atau Syiah? Ini Jawabannya
Rayakan Kemenangan,...
Rayakan Kemenangan, Rakyat Pakistan Turun ke Jalan
Pakar Ini Ungkap Banyak...
Pakar Ini Ungkap Banyak Kejutan Pakistan yang Mengecoh Militer India
Komunitas Sikh Ucapkan...
Komunitas Sikh Ucapkan Selamat kepada Pakistan atas Kemenangan dalam Perang dengan India
Pakistan Lakukan Serangan...
Pakistan Lakukan Serangan Siber Besar-besaran, Listrik di India Mati Total
Kim Jong Un Pantau Uji...
Kim Jong Un Pantau Uji Coba Rudal Balistik Korut, Tekankan Kesiapan Kekuatan Nuklir
Putin Ingin Berunding...
Putin Ingin Berunding Langsung dengan Ukraina, Tanpa Syarat
Rekomendasi
Meutia: Koperasi Warisan...
Meutia: Koperasi Warisan Bung Hatta untuk Ekonomi Indonesia
Kerja Sama Rantai Dingin...
Kerja Sama Rantai Dingin Multinasional Dukung UMKM dan Industri Makanan
Chef Expo 2025 Kembali...
Chef Expo 2025 Kembali Digelar, Angkat Kekayaan Kuliner Indonesia
Berita Terkini
Ini Bukti Militer Pakistan...
Ini Bukti Militer Pakistan Dicintai Rakyatnya, Pengusaha Ini Sumbang Rp2,9 Miliar
Hilang selama 43 Tahun,...
Hilang selama 43 Tahun, Jenazah Tentara Israel Ditemukan di Jantung Suriah
Gencatan Senjata India...
Gencatan Senjata India dan Pakistan Sangat Rapuh, Trump Tawarkan Bantuan
Benazir Bhutto Sunni...
Benazir Bhutto Sunni atau Syiah? Ini Jawabannya
Rayakan Kemenangan,...
Rayakan Kemenangan, Rakyat Pakistan Turun ke Jalan
Pakar Ini Ungkap Banyak...
Pakar Ini Ungkap Banyak Kejutan Pakistan yang Mengecoh Militer India
Infografis
Publik Arab Senang Israel...
Publik Arab Senang Israel Mengalami Kebakaran yang Hebat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved