UEA Bangun Resor Bulan Senilai Rp74 Triliun, Ini Penampakannya

Selasa, 13 September 2022 - 10:04 WIB
loading...
A A A
Dia menambahkan, “Resor ini akan dengan tegas menancapkan bendera UEA ke garis depan eksplorasi ruang angkasa."

Henderson juga mengungkapkan perusahaan berharap menawarkan lisensi untuk tiga resor Bulan lainnya di Amerika Utara, Eropa dan Afrika.

“Di wilayah MENA kita bisa melihat Moon dikembangkan di UEA, Arab Saudi, Qatar, Bahrain atau Kuwait,” ujar dia kepada National.

UEA sudah menjadi pelopor di antara negara-negara Arab dalam eksplorasi ruang angkasa dan telah mengalokasikan USD820 juta untuk mendanai sektor luar angkasanya, termasuk rencana membangun satelit.

Tahun lalu, UEA membuat sejarah dengan menjadi negara Arab pertama dan kelima secara global yang mencapai planet Mars sebagai bagian dari misi luar angkasa.

Ada juga rencana melakukan pendaratan di bulan pada tahun 2024 sebagai bagian dari proyek kolaborasi dengan Israel.

Pada Mei, Pusat Luar Angkasa Mohammed Bin Rashid (MBRSC) mengumumkan UEA akan meluncurkan "misi luar angkasa jangka panjang Arab pertama", di mana seorang astronot Emirat akan mengambil bagian dalam misi enam bulan, yang dijadwalkan untuk paruh pertama 2023 dari Kennedy Space Center di Negara Bagian Florida Amerika Serikat.

(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Laut Merah Membara,...
Laut Merah Membara, UEA Kerahkan Radar Israel di Lepas Pantai Yaman
Perang Antariksa Bukan...
Perang Antariksa Bukan Isapan Jempol! NATO Khawatir Rusia Simpan Senjata Nuklir di Satelit
Siapa Haj Hasan Ibrahim...
Siapa Haj Hasan Ibrahim Al Fardan? Pengusaha Mutiara yang Jadi Inspirasi Arah Kemajuan Uni Emirat Arab
Qatar, UEA, dan Israel...
Qatar, UEA, dan Israel Gelar Latihan Militer Bersama di Yunani
Siapa Sheikh Mohammed...
Siapa Sheikh Mohammed bin Zayed? Presiden UEA yang Dijadikan Nama Jalan Tol di Indonesia
11 Negara Merayakan...
11 Negara Merayakan Idulfitri pada Minggu, 15 Negara Putuskan Senin
Uni Emirat Arab Diam-diam...
Uni Emirat Arab Diam-diam Melobi AS untuk Menolak Rencana Mesir tentang Rekonstruksi Gaza
Ngeri! China Ledakkan...
Ngeri! China Ledakkan Bom Hidrogen Non Nuklir Pertama di Dunia
Terungkap! Menhan AS...
Terungkap! Menhan AS Hegseth Bagikan Informasi Rahasia Serang Yaman ke Istri dan Kakak
Rekomendasi
Hadis tentang Tulang...
Hadis tentang Tulang Rusuk Wanita Beserta Penjelasannya
Sahroni Sudah Lihat...
Sahroni Sudah Lihat Serangan ke Kejagung Sejak Buka Kasus-kasus Besar
Prabowo Buka Suara Penggelapan...
Prabowo Buka Suara Penggelapan Dana MBG: Pasti Diurus, Uang Rakyat Kita Jaga
Berita Terkini
Kelompok Bersenjata...
Kelompok Bersenjata Tembaki Turis di Kashmir yang Dikelola India, 28 Orang Tewas
1 jam yang lalu
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
9 jam yang lalu
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
10 jam yang lalu
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
11 jam yang lalu
Kata-kata Wasiat Paus...
Kata-kata Wasiat Paus Fransiskus tentang Gaza dan Genosida oleh Israel
12 jam yang lalu
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
12 jam yang lalu
Infografis
Qatar, UEA, dan Israel...
Qatar, UEA, dan Israel Gelar Latihan Militer Bersama
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved