Agama Warga Negara Singapura dan Persentasenya

Kamis, 21 Juli 2022 - 08:04 WIB
loading...
Agama Warga Negara Singapura...
Mayoritas penduduk Singapura bergama Buddha. Lainnya menganut Kristen, Islam dan Hindu. Foto/REUTERS
A A A
SINGAPURA - Mayoritas penduduk Singapura beragama Buddha.

Melansir Departemen of Statistic Singapura pada 2020, selain agama Buddha juga terdapat beberapa agama yang dianut warga Singapura seperti Kristen, Islam, serta Hindu.

Antara 2010 dan 2020, jumlah penganut Kristen dan Muslim mengalami peningkatan, sementara penganut Buddha mengalami penurunan. Pada 2020, 20% penduduk Singapura berusia 15 tahun ke atas tidak memiliki agama.



Berikut agama warga negara Singapura dan persentasenya berdasarkan data Departemen of Statistic Singapura tahun 2020.

1. Buddha (31,1%)

Bentuk Buddhisme yang paling populer di Singapura adalah Buddhisme Mahayana. Buddhisme Mahayana ini mengajarkan tentang pencerahan yang bisa diraih dalam satu kehidupan.

Pengikut Mahayana mengikuti cara Bodhisattva dalam memimpin semua makhluk menuju pembebasan. Selain Mahayana, terdapat pengikut lainnya seperti Theravada serta Vajrayana.

Agama Buddha masuk ke Singapura melalui jalur imigrasi, di mana kuil-kuil dibangun oleh imigran Buddha.

2. Kristen (18,9%)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1464 seconds (0.1#10.140)