Taktik AS Normalisasi Arab Saudi-Israel dengan Libatkan Mesir

Kamis, 26 Mei 2022 - 08:07 WIB
loading...
Taktik AS Normalisasi...
Perdana Menteri Israel Naftali Bennett (kiri) saat berbicara dengan Presiden AS Joe Biden. AS berusaha menormalisasikan hubungan Israel dan Arab Saudi dengan melibatkan Mesir. Foto/REUTERS
A A A
TEL AVIV - Amerika Serikat (AS) diam-diam menengahi pembicaraan antara Arab Saudi , Israel dan Mesir mengenai transfer dua pulau strategis Laut Merah yang dikuasai Kairo kepada Riyadh.

Itu bagian dari taktik Amerika untuk menormalisasi hubungan Arab Saudi dengan Israel.

Pembicaraan sedang berlangsung untuk menyelesaikan kesepakatan, yang dapat melihat pengaturan keamanan yang disepakati antara Israel dan Arab Saudi dan menciptakan hubungan hangat antara kedua negara untuk pertama kalinya.

Media Israel, Walla, mengungkap pembicaraan para pejabat empat negara itu. Sumber laporan media itu berasal dari pejabat Israel.

Arab Saudi secara historis menolak untuk menjalin hubungan diplomatik dengan Israel sebelum resolusi yang adil ditemukan untuk Palestina.



Negosiasi, yang dipelopori oleh koordinator Gedung Putih untuk Timur Tengah Brett McGurk, bertujuan untuk meresmikan transfer pulau Tiran dan Sanafir—yang terletak secara strategis di jalur laut ke pelabuhan Aqaba di Yordania dan Eilat di Israel—dari Mesir ke Arab Saudi.

Pulau-pulau itu diduduki oleh Israel pada tahun 1967 selama Perang Enam Hari, sebelum diserahkan kembali ke kendali Mesir pada tahun 1982 ketika kedua belah pihak menandatangani perjanjian damai Camp David.

Arab Saudi telah lama mengeklaim kepemilikan pulau-pulau itu dan mengatakan Mesir mengendalikannya sejak 1950 untuk perlindungan atas permintaan Riyadh.

Pada tahun 2018, Mahkamah Agung Mesir menyetujui kesepakatan antara kedua negara yang menyerahkan pulau-pulau itu ke Arab Saudi meskipun ada kemarahan publik terhadap langkah tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
85 Persen Insiatif Visi...
85 Persen Insiatif Visi 2030 Sudah Tercapai, Akankah Citra Saudi Berubah?
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
5 Fakta Pangeran Al...
5 Fakta Pangeran Al Waleed, Sleeping Prince yang Sudah Koma 19 Tahun
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
Ukraina Tekan Italia...
Ukraina Tekan Italia Gelar KTT di Sela-sela Pemakaman Paus Fransiskus
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
3 Negara yang Tidak...
3 Negara yang Tidak Hadir di Pemakaman Paus Fransiskus
Rekomendasi
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
Kabar Duka, Bunda Iffet...
Kabar Duka, Bunda Iffet Meninggal Dunia Usai Dirawat di Rumah Sakit
Berita Terkini
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
2 menit yang lalu
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
45 menit yang lalu
Upacara Pemakaman Paus...
Upacara Pemakaman Paus Fransiskus Paling Sederhana Dibandingkan Pendahulunya
2 jam yang lalu
85 Persen Insiatif Visi...
85 Persen Insiatif Visi 2030 Sudah Tercapai, Akankah Citra Saudi Berubah?
3 jam yang lalu
Putin dan Netanyahu...
Putin dan Netanyahu Absen di Pemakaman Paus Fransiskus, Beijing Tetap Bungkam, Kenapa?
4 jam yang lalu
Darah Akan Banyak Mengalir,...
Darah Akan Banyak Mengalir, Pakistan Siapkan Skenario Kejutan jika Perang dengan India
5 jam yang lalu
Infografis
Melawan Donald Trump,...
Melawan Donald Trump, 7 Kampus Elite AS Kehilangan Dana Miliaran Dolar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved