5 Negara yang Tidak Merayakan Tahun Baru, Alasannya Beragam

Jum'at, 31 Desember 2021 - 09:35 WIB
loading...
A A A
Mengikuti India, Italia juga turut melarang pertemuan dan perayaan publik pada malam tahun baru termasuk Roma.

Satu konser terbuka dan kembang api di Venesia juga dilarang. Melansir Reuters, Italia akan menutup semua klub malam hingga konser, sepanjang bulan Januari 2022.

Hal ini dilakukan untuk mencegah penyebaran Omicron yang kian meningkat.

4. Tajikistan

Tajikistan merupakan negara terkecil yang berada di Asia Tengah. Negara ini melarang penduduknya untuk merayakan pesta tahun baru.

Larangan itu berlaku mulai dari pesta kembang api, bertukar hadiah, sampai pesta makan bersama dengan keluarga.

Tak hanya perayaan tahun baru, penduduk non-Islam pun tidak diperkenankan merayakan Natal.

5. Brunei Darussalam

Brunei Darussalam merupakan salah satu negara yang telah resmi menggunakan hukum syariat Islam.

Oleh karena itu, Sultan Hassanal Bolkiah menerapkan larangan perayaan tahun baru sebagai bagian dari hukum resmi di negara tersebut.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1290 seconds (0.1#10.140)