Puing Satelit China Ancam Tabrak ISS, Para Astronot Disuruh Sembunyi

Senin, 15 November 2021 - 16:46 WIB
loading...
Puing Satelit China...
Stasiun Luar Angkasa Internasional. Foto/twitter/roscosmos
A A A
MOSKOW - Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) telah diperingatkan tentang puing-puing luar angkasa yang bisa menabrak dan merusak ISS.

Kontrol darat di Rusia dan Amerika Serikat (AS) memerintahkan kru bersembunyi sebentar di dalam pesawat antariksa mereka pada Rabu (10/11/2021).

Anggota kru diizinkan melanjutkan pekerjaan setelah puing-puing antariksa terbang melintasi ISS. Puing itu disebut bagian dari satelit China yang rusak.

Baca juga: Setelah Tanggalkan Gelar Kekaisaran, Mantan Putri Jepang Mako Kini Tinggal di New York

Pada Rabu (10/11/2021), ISS bermanuver untuk menghindari tabrakan dengan sepotong satelit cuaca China yang dihancurkan oleh uji senjata pada 2007.

Baca juga: Pertama Kali di Dunia, Warga Satu Negara yang Belum Divaksin Terkena Lockdown

Para kru memiliki waktu dua hari untuk mempersiapkan insiden Rabu. Kali ini mereka tidak punya cukup waktu untuk bermanuver. Dalam kasus seperti ini, kru diperintahkan berlindung ke pesawat ruang angkasa mereka untuk kemungkinan evakuasi ke permukaan Bumi.

Baca juga: Risiko Perang Rusia dan Barat Lebih Besar Sekarang Dibanding Saat Perang Dingin

Kosmonot Rusia diizinkan meninggalkan pesawat antariksa Soyuz, tempat mereka bersembunyi dari puing-puing luar angkasa.

Para kosmonot telah mengamati tidak ada tanda-tanda kontak ISS dengan sampah ruang angkasa dan tekanan normal, menurut percakapan antara kru dan personel darat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Parade Hari Kemenangan...
Parade Hari Kemenangan Jadi Taruhan Besar bagi Putin, Berikut 4 Alasannya
Apa Rusia Membantu Padamkan...
Apa Rusia Membantu Padamkan Kebakaran Israel?
Meski Ukraina Tebar...
Meski Ukraina Tebar Ancaman, Siapa yang Datang ke Parade Hari Kemenangan di Moskow?
5 Fakta Viralnya Foto...
5 Fakta Viralnya Foto AI Donald Trump sebagai Paus, Netizen Sebut Anti Kristus
Siapa Penn Badgley?...
Siapa Penn Badgley? Aktor Penganut Baha'i yang Selalu Membaca Alquran dan Merenungkan Maknanya
Trump Incar Bantuan...
Trump Incar Bantuan Erdogan untuk Akhiri Perang Rusia-Ukraina
J-36 China Diklaim Bisa...
J-36 China Diklaim Bisa Pecundangi Pesawat Pengebom B-21 AS
Pakistan Klaim Tembak...
Pakistan Klaim Tembak Jatuh 2 Jet Tempur dan Drone India di Kashmir
PM Pakistan Sebut Serangan...
PM Pakistan Sebut Serangan India Pengecut: Kami Tahu Bagaimana Cara Hadapi Musuh!
Rekomendasi
25 Tahun Pengabdian,...
25 Tahun Pengabdian, Alumni Semapa PK 7 Gelar Donor Darah dan Santunan Anak Yatim
Penjelasan Lembaga Dewan...
Penjelasan Lembaga Dewan Adat Keraton Solo soal Sosok Dani Nur Adiningrat
Pergolakan Raja Mataram...
Pergolakan Raja Mataram dan Perang Saudara yang Berujung Pembunuhan Massal
Berita Terkini
Pertempuran Sengit Pecah...
Pertempuran Sengit Pecah di Perbatasan, Pasukan India Kibarkan Bendera Putih
9 Wilayah Pakistan yang...
9 Wilayah Pakistan yang Diserang India, Mana Saja?
3 Jet Tempur Rafale...
3 Jet Tempur Rafale Prancis, 1 MiG-29 dan 1 SU-30 India Ditembak Jatuh Pakistan
Seluruh Rakyat Pakistan...
Seluruh Rakyat Pakistan Dukung Pembalasan terhadap India, Perang Makin Berkobar
Profil Muhammad Asif,...
Profil Muhammad Asif, Menteri Pertahanan Pakistan yang Berani Balas Serangan India
PM Pakistan Sebut Serangan...
PM Pakistan Sebut Serangan India Pengecut dan Tanpa Alasan
Infografis
Elon Musk: Drone Murah...
Elon Musk: Drone Murah China Bisa Hancurkan Jet Tempur F-35 AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved