India Sukses Uji Coba Rudal Balistik Antarbenua Agni 5, Mampu Jangkau Seluruh Asia

Kamis, 28 Oktober 2021 - 03:19 WIB
loading...
India Sukses Uji Coba...
India sukses uji coba rudal balistik antarbenua berkemampuan nuklir Agni 5. Foto/Sputnik
A A A
NEW DELHI - Komando Pasukan Strategis Angkatan Darat India mengumumkan telah berhasil menguji rudal balistik antarbenua (ICBM) berkemampuan nuklir Agni 5. Rudal ini mampu menjangkau semua negara Asia dan sebagian Afrika dan Eropa.

Kementerian Pertahanan India mengatakan bahwa peluncuran rudal yang sukses itu sejalan dengan kebijakan New Delhi untuk memiliki pencegahan minimum yang kredibel yang mendasari komitmennya untuk 'No First Use' atau bukan pihak pertama yang menggunakan senjata nuklir.

“Rudal itu, yang menggunakan mesin berbahan bakar padat tiga tahap, mampu menyerang target pada jarak hingga 5.000 km dengan tingkat akurasi yang sangat tinggi,” bunyi pernyataan itu seperti dikutip dari Sputnik, Kamis (28/10/2021).



Uji peluncuran rudal balistik permukaan-ke-permukaan, Agni-5, dilakukan sekitar pukul 19.50 waktu setempat dari pulau, APJ Abdul Kalam, di lepas pantai negara bagian Odisha.

Dengan keberhasilan uji coba rudal berbahan bakar padat, yang dapat membawa muatan 1,5 ton, India telah menjadi negara kedelapan yang memiliki fasilitas rudal balistik antarbenua, mengikuti jejak Amerika Serikat (AS), Inggris, Rusia, China, Prancis, Israel, dan Korea Utara (Korut).

Pada bulan September lalu, China telah mencoba untuk menghentikan uji coba rudal, mengutip resolusi Dewan Keamanan PBB nomor 1172 yang menyerukan India dan Pakistan untuk menghentikan uji coba nuklir lebih lanjut dan mengakhiri pengembangan rudal balistik yang mampu mengirimkan senjata nuklir.

(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer AS vs China 2025, Dua Superpower yang Berseteru
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
Pembantaian 26 Turis...
Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir: Korban Ditanya Hal Sensitif soal Agama sebelum Ditembak
Di Ambang Perang, Ini...
Di Ambang Perang, Ini Perbandingan Kekuatan Militer India dan Pakistan
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Pesawat India, Pertikaian Memanas karena Kashmir
Kenapa Pangeran Tampan...
Kenapa Pangeran Tampan Al-Waleed bin Khaled Al-Saud Dijuluki Sleeping Prince Arab Saudi?
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Program Green School...
Program Green School MNC Peduli dan MNC Land di SDN Babakan Kencana Sukabumi Pengalaman Positif bagi Siswa
Perempat Final AFC Champions...
Perempat Final AFC Champions League Elite, Gwangju FC vs Al-Hilal: Live di iNews Pukul 23.30 WIB
Jambore Karhutla Riau...
Jambore Karhutla Riau 2025, Kapolri: Pemuda Ujung Tombak Penjaga Kelestarian Lingkungan
Berita Terkini
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
1 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
1 jam yang lalu
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
2 jam yang lalu
Kekuatan Militer Kamboja,...
Kekuatan Militer Kamboja, Kecil tapi Tak Bisa Diremehkan
3 jam yang lalu
Krimea Masuk Wilayah...
Krimea Masuk Wilayah Ukraina atau Rusia? Sejarah Panjang Sejak Era Ottoman hingga Kini
3 jam yang lalu
Paus Fransiskus Dimakamkan...
Paus Fransiskus Dimakamkan Besok, Jet Tempur dan Sniper Dikerahkan
4 jam yang lalu
Infografis
5 Kelebihan dari Rudal...
5 Kelebihan dari Rudal Balistik Khaibar Milik Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved