China Ultah Hari Nasional, Raja Salman Ucapkan Selamat ke Xi Jinping

Jum'at, 01 Oktober 2021 - 10:37 WIB
loading...
China Ultah Hari Nasional,...
Raja Salman bin Abdulaziz al-Saud dari Kerajaan Arab Saudi (kiri) saat mengunjungi Presiden China Xi Jinping di Beijing, 16 Maret 2017. Foto/REUTERS/Lintao Zhang/Pool/File Photo
A A A
RIYADH - China memperingati ulang tahun (ultah) ke-72 Hari Nasional-nya, Jumat (1/10/2021). Raja Salman bin Abdulaziz al-Saud dari Arab Saudi mengirim telegram ucapan selamat kepada Presiden Xi Jinping .

Mengutip kantor berita SPA, Raja Salman mendoakan agar Presiden Republik Rakyat China Xi Jinping selalu sehat dan bahagia, dan pemerintah serta rakyat China terus maju dan makmur.



Putra Mahkota Mohammad bin Salman (MBS), Wakil Perdana Menteri yang juga Menteri Pertahanan Arab Saudi, juga telah mengirimkan telegram ucapan selamat yang serupa kepada pemimpin negara komunis tersebut.

Pada hari Kamis, Raja Salman telah mengirim telegram ucapan selamat kepada Presiden Nicos Anastasiades dari Republik Siprus pada peringatan Hari Kemerdekaan negaranya.

Penjaga Dua Masjid Suci itu mendoakan kesehatan yang baik bagi pemimpin Siprus dan pemerintah serta rakyat Siprus maju dan makmur. Ucapan yang senada juga disampaikan Putra Mahkota Mohammed bin Salman.

Pada hari yang sama, para pemimpin Arab Saudi mengirim pesan ucapan selamat kepada Presiden Muhammadu Buhari dari Republik Federal Nigeria pada peringatan Hari Kemerdekaan negaranya.

Mereka berharap presiden, pemerintah, dan rakyat Nigeria terus maju dan makmur.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
5 Tradisi Lebaran Terunik...
5 Tradisi Lebaran Terunik di Dunia, Ada Adu Pecah Telur Rebus di Afghanistan
Trump akan Berkunjung...
Trump akan Berkunjung ke Arab Saudi pada Pertengahan Mei
Raja Saudi Salman Ikut...
Raja Saudi Salman Ikut Salat Id di Jeddah, MBS di Masjidilharam
11 Negara Merayakan...
11 Negara Merayakan Idulfitri pada Minggu, 15 Negara Putuskan Senin
Arab Saudi dan Negara-negara...
Arab Saudi dan Negara-negara Teluk Rayakan Idulfitri Hari Ini
5 Teknologi Canggih...
5 Teknologi Canggih di Masjidilharam, dari Sistem Pendingin hingga Keamanan
Berapa Pendapatan Arab...
Berapa Pendapatan Arab Saudi dari Pelaksanaan Haji? Ternyata Tembus Rp248,2 Triliun Per Tahun
Breaking News: Pipa...
Breaking News: Pipa Gas Petronas Terbakar, 33 Terluka
Luncurkan Kapal Selam...
Luncurkan Kapal Selam Pembawa Rudal Zircon, Putin: AL Rusia yang Terkuat!
Rekomendasi
Mudik Lebaran 2025:...
Mudik Lebaran 2025: Panduan Lengkap Tarif Tol Trans Jawa dan Strategi Perjalanan!
Harga Cabai Rawit Merah...
Harga Cabai Rawit Merah Tembus Rp100.000 per Kg, Wamendag Salahkan Cuaca
Bangkit dari Bayang-Bayang:...
Bangkit dari Bayang-Bayang: Bagnaia Ungkap Kunci Kemenangan di MotoGP Austin 2025
Berita Terkini
Perang Panas Trump dan...
Perang Panas Trump dan Iran Bisa Picu Kiamat Inflasi?
42 menit yang lalu
Israel Kembali Bom Beirut,...
Israel Kembali Bom Beirut, 4 Orang Tewas
1 jam yang lalu
Siapa Hamad bin Isa...
Siapa Hamad bin Isa Al Khalifa? Raja Bahrain yang Bangun Gereja 9.000 Meter Persegi
2 jam yang lalu
Houthi Tembak Jatuh...
Houthi Tembak Jatuh Drone AS ke-16 di Atas Yaman dengan Rudal Buatan Lokal
3 jam yang lalu
5 Tradisi Lebaran Terunik...
5 Tradisi Lebaran Terunik di Dunia, Ada Adu Pecah Telur Rebus di Afghanistan
4 jam yang lalu
Trump akan Modernisasi...
Trump akan Modernisasi Persenjataan Nuklir AS Tanpa Menambah Jumlah
5 jam yang lalu
Infografis
China Kelabakan, Pelabuhan...
China Kelabakan, Pelabuhan Terusan Panama Dijual ke AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved