Taliban Tembakkan Gas Air Mata untuk Bubarkan Protes Hak Perempuan

Minggu, 05 September 2021 - 07:01 WIB
loading...
Taliban Tembakkan Gas...
Taliban membubarkan unjuk rasa di Kabul, Afghanistan. Foto/twitter
A A A
KABUL - Taliban menembakkan senjata api ke udara dan menembakkan gas air mata ke sejumlah aktivis perempuan di Kabul untuk membubarkan demonstrasi mendukung hak-hak perempuan.

Informasi itu diungkapkan seorang koresponden Sputnik pada Sabtu (4/9).

Demonstrasi berlangsung di dekat istana presiden di Kabul, Afghanistan. Kantor berita Afghanistan, TOLO, menerbitkan video yang menunjukkan pasukan Taliban mencegah perempuan melanjutkan protes.



"Para pengunjuk rasa mengatakan kekerasan dimulai setelah pasukan Taliban mencegah mereka berbaris ke istana presiden. Menurut mereka, Taliban menggunakan gas air mata untuk mencegah protes lebih lanjut," ungkap laporan TOLO.



Salah satu pengunjuk rasa dipukuli militan Taliban. Seorang reporter Afganistan membagikan video salah satu aktivis perempuan yang menderita cedera ketika Taliban membubarkan unjuk rasa.



Beberapa protes serupa terjadi di Afghanistan setelah gerakan tersebut mengumumkan rencananya mengecualikan perempuan dari kehidupan politik negara itu.

Para militan juga mengatakan hanya wanita Afghanistan yang mengenakan jilbab yang memiliki akses ke pendidikan dan pekerjaan.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Taliban Eksekusi 4 Pria...
Taliban Eksekusi 4 Pria di Stadion Afghanistan yang Penuh Sesak
Kenapa Bendera Timnas...
Kenapa Bendera Timnas Afghanistan Tidak Diganti Bendera Taliban di Event Internasional?
Rusia Hapus Taliban...
Rusia Hapus Taliban dari Daftar Teroris, Afghanistan Perluas Kerja Sama
Tak Tiru Ukraina, Taliban...
Tak Tiru Ukraina, Taliban Tidak Akan Tawarkan Mineral Langka ke AS
Senator Top AS: Ukraina...
Senator Top AS: Ukraina Bisa Lebih Buruk daripada Afghanistan
5 Negara Korup dengan...
5 Negara Korup dengan Militer Terlemah, Nomor 1 dan 4 Berpenduduk Mayoritas Muslim
Perang 2 Negara Muslim...
Perang 2 Negara Muslim Makin Panas, Tentara Pakistan dan Afghanistan Baku Tembak di Perbatasan
Israel Dilanda Kebakaran...
Israel Dilanda Kebakaran Hutan Dahsyat, Warga Berlarian Menyelamatkan Diri
Marak Tentara AS Perkosa...
Marak Tentara AS Perkosa Perempuan Jepang, Polisi Gelar Patroli
Rekomendasi
Momen Ronaldo Ngedumel...
Momen Ronaldo Ngedumel Sendiri di Lapangan
Blokir Anggaran Rp86,6...
Blokir Anggaran Rp86,6 Triliun Dibuka Kemenkeu, Lampu Hijau Program Prioritas Prabowo
Apa Itu Motor Custom?...
Apa Itu Motor Custom? Berikut Pengertian dan Perkembanganya
Berita Terkini
Inggris Berunding dengan...
Inggris Berunding dengan Prancis dan Arab Saudi untuk Akui Negara Palestina pada Juni
40 menit yang lalu
Profil Norman Briski,...
Profil Norman Briski, Aktor Yahudi yang Dituduh Anti-Semit Gara-gara Membela Gaza
1 jam yang lalu
Rusia Peringatkan Barat...
Rusia Peringatkan Barat Tingkatkan Terorisme Maritim
2 jam yang lalu
Israel Tuduh Mendiang...
Israel Tuduh Mendiang Paus Fransiskus Antisemit, Apa Artinya?
3 jam yang lalu
5 Negara yang Wilayahnya...
5 Negara yang Wilayahnya Pernah Diklaim Milik China, Siapa Saja?
3 jam yang lalu
Horor! Pria Ini Masuk...
Horor! Pria Ini Masuk Kandang Buaya Raksasa untuk Selfie, Mengiranya Patung
4 jam yang lalu
Infografis
Kevin Diks Janjikan...
Kevin Diks Janjikan Darah dan Air Mata untuk Timnas Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved