Jerman Cabut Kewajiban Karantina bagi Pelancong yang Sudah Lakukan Vaksinasi Covid-19

Kamis, 13 Mei 2021 - 16:39 WIB
loading...
Jerman Cabut Kewajiban...
Jerman melonggarkan pembatasan masuk bagi pelancong, dengan tidak mewajibkan karantina bagi orang-orang yang telah divaksinasi atau telah pulih dari Covid-19. Foto/Ist
A A A
BERLIN - Pemerintah Jerman melonggarkan pembatasan masuk bagi para pelancong. Ini memungkinkan orang-orang yang telah divaksinasi penuh atau telah pulih dari virus Corona untuk memasuki negara itu tanpa kewajiban karantina

"Mulai sekarang, pelancong yang divaksinasi dan/atau pulih dari Covid-19 diperlakukan dengan cara yang sama seperti mereka yang telah diuji," kata pemerintah Jerman dalam sebuah pernyataan.

"Pelancong yang memiliki bukti telah pulih atau vaksinasi yang sesuai tidak lagi diminta untuk menunjukkan hasil tes Covid-19 negatif pada saat kedatangan," sambungnya, seperti dilansir Xinhua pada Kamis (13/5/2021).

Namun, pemerintah Jerman mengatakan pelonggaran ini tidak berlaku bagi pelancong yang datang dari negara "wilayah varian virus," seperti India dan Brazil atau dari wilayah dengan tingkat infeksi yang tinggi.

Berlin menekankan bahwa situasi infeksi di seluruh dunia tetap sangat dinamis. Menurut pemerintah Jerman,varian virus baru yang lebih menular bermunculan dan potensi implikasi kesehatan masyarakatnya belum dapat dinilai secara meyakinkan.

"Persyaratan karantina bagi mereka yang memasuki negara dari daerah dengan insiden tinggi tetap berlaku tetapi dapat dicabut lebih awal dengan hasil tes negatif, paling cepat setelah lima hari," ujarnya.

"Yang dikecualikan adalah mereka yang tinggal di "wilayah varian virus" setidaknya selama 10 hari sebelum mereka masuk ke Jerman," tukasnya.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
Spesifikasi Taurus,...
Spesifikasi Taurus, Rudal Canggih Jerman yang Bakal Dikerahkan ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Rusia: Jerman Terlibat...
Rusia: Jerman Terlibat Perang Jika Ukraina Gunakan Rudal Taurus!
Jerman Siap Kirim Rudal...
Jerman Siap Kirim Rudal Canggih Taurus ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Jerman Bersiap Hadapi...
Jerman Bersiap Hadapi Perang Dunia III, Sebut Rusia Serang NATO Skenario Realistis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer 800.000 Tentara untuk Hadapi Rusia
Ikuti Langkah AS, Jerman...
Ikuti Langkah AS, Jerman Terapkan Kebijakan Anti-Islam dengan Mendeportasi Aktivis Pro-Palestina
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Maskapai India, Beri Peringatan Tentang Perjanjian Pembagian Air
Biodata 3 Istri Emir...
Biodata 3 Istri Emir Qatar Sheikh Tamim, Dikenal Anggun dan Berpengaruh
Rekomendasi
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
Berita Terkini
Hamas Usulkan Gencatan...
Hamas Usulkan Gencatan Senjata 5 Tahun dan Pertukaran Tahanan untuk Akhiri Perang Gaza
1 jam yang lalu
Rusia Gelar Serangan...
Rusia Gelar Serangan Udara Besar-besaran di Seluruh Ukraina
3 jam yang lalu
Hamas Kecam Pernyataan...
Hamas Kecam Pernyataan Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas soal Tawanan Gaza
4 jam yang lalu
Presiden Otoritas Palestina...
Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas Sebut Hamas Anak-anak Jalang
4 jam yang lalu
Rusia Tak Menuntut Pemecatan...
Rusia Tak Menuntut Pemecatan Zelensky, Apa Alasannya?
5 jam yang lalu
Polisi Kashmir Ungkap...
Polisi Kashmir Ungkap Para Tersangka Serangan Pahalgam
6 jam yang lalu
Infografis
Vaksinasi Covid-19 Anak...
Vaksinasi Covid-19 Anak Usia 6 Bulan-11 Tahun Mulai Maret 2023
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved