Australia Mulai Produksi Rudal Kendali untuk Perkuat Pertahanan

Rabu, 31 Maret 2021 - 11:37 WIB
loading...
Australia Mulai Produksi...
Truk membawa rudal di Australia. Foto/lowy institute
A A A
CANBERRA - Australia akan mulai memproduksi rudal kendali sendiri dalam kerja sama dengan Amerika Serikat (AS) untuk meningkatkan kemampuan pertahanannya.

Menyebut "lingkungan global yang berubah", Perdana Menteri Scott Morrison mengatakan akan bermitra dengan produsen senjata untuk membangun rudal yang akan menciptakan ribuan lapangan pekerjaan serta peluang ekspor.

Morrison mengatakan akan menghabiskan USD761 juta untuk rencana itu sebagai bagian dari investasi sepuluh tahun yang besar di industri pertahanan dan pertahanan.



“Menciptakan kemampuan kedaulatan kami sendiri di tanah Australia sangat penting untuk menjaga keamanan warga Australia,” ungkap Morrison.



Australia adalah bagian dari aliansi intelijen "Lima Mata", bersama dengan AS, Kanada, Inggris, dan Selandia Baru.



“Kami akan bekerja sama dengan AS dalam inisiatif penting ini untuk memastikan bahwa kami memahami bagaimana perusahaan kami dapat mendukung kebutuhan Australia dan kebutuhan mitra militer terpenting kami yang semakin meningkat,” ujar Menteri Pertahanan (Menhan) Australia Peter Dutton.

Dia mengatakan memproduksi senjata di Australia tidak hanya akan meningkatkan kemampuannya tetapi juga memastikan negara tersebut memiliki cukup senjata untuk operasi tempur jika ada gangguan pada rantai pasokan global.

Lembaga pemikir independen Institut Kebijakan Strategis Australia memperkirakan Australia akan menghabiskan 100 miliar dolar Australia selama 20 tahun ke depan untuk membeli rudal dan senjata kendali.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rusia Ancam Negara Tetangga...
Rusia Ancam Negara Tetangga Indonesia jika Kirim Pasukan ke Ukraina
Sudah Operasikan 72...
Sudah Operasikan 72 Unit, Tetangga Indonesia Ini Ingin Beli Lagi 28 Jet Tempur Siluman F-35
Korea Utara Tembakkan...
Korea Utara Tembakkan Beberapa Rudal Jelajah Strategis, Pamer Kemampuan Serangan Balik
Wellington Cemas Kapal-kapal...
Wellington Cemas Kapal-kapal Perang China Mendadak Latihan Tembak di Dekat Selandia Baru
Pasutri Australia Naik...
Pasutri Australia Naik Pesawat, tapi Kursi di Sampingnya Diduduki Mayat
Australia Intai Kehadiran...
Australia Intai Kehadiran Tak Biasa 3 Kapal Perang China
Bersitegang, Jet Tempur...
Bersitegang, Jet Tempur China Tembakkan Flare ke Pesawat Australia di Laut China Selatan
Tunjukkan Komitmen Pengembangan...
Tunjukkan Komitmen Pengembangan Energi Terbarukan, Australia Gelontorkan Rp130 Miliar ke Indonesia
Profil Jo Haylen, Menteri...
Profil Jo Haylen, Menteri Australia yang Mundur usai Ketahuan Pakai Sopir Kantor untuk Jalan-Jalan Bersama Keluarga
Rekomendasi
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
27 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Tak Memiliki Pertahanan...
Tak Memiliki Pertahanan Rudal Balistik, Inggris Bisa Hancur Lebur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved