Dubes Pertama UEA untuk Israel: Tel Aviv Sangat Mirip Dubai

Sabtu, 06 Maret 2021 - 09:27 WIB
loading...
A A A
Pada tahun 2020, UEA dan Israel sepakat untuk menjalin hubungan diplomatik, budaya, dan komersial penuh setelah penandatanganan Perjanjian Abraham.

Sejak itu Bahrain, Sudan dan Maroko semuanya sepakat untuk menjalin hubungan dengan negara Yahudi itu dalam kesepakatan yang ditengahi oleh pemerintahan mantan Presiden AS Donald Trump.



Kepemimpinan Palestina mengutuk pembentukan hubungan dengan Israel yang mereka sebut sebagai "tikaman berbahaya bagi perjuangan Palestina".

Israel sejak itu menunjuk Eitan Na'eh untuk memimpin misi sementara di Abu Dhabi sampai utusan tetap ditugaskan.

Tel Aviv dan Abu Dhabi juga telah menandatangani perjanjian tentang penerbangan langsung dan perjalanan bebas visa, bersama dengan kesepakatan tentang perlindungan investasi, sains dan teknologi.
(min)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2150 seconds (0.1#10.140)