Kasus Pertama Varian Baru COVID-19 Ditemukan di Prancis

Sabtu, 26 Desember 2020 - 18:01 WIB
loading...
Kasus Pertama Varian...
Penumpang kereta cepat tiba di Prancis. Foto/moneycontrol
A A A
PARIS - Prancis mencatat kasus pertama varian baru virus corona saat jumlah kasus dan kematian akibat COVID-19 meningkat di negara itu.

Perkembangan ini memicu kekhawatiran gelombang baru virus memukul negara ekonomi terbesar kedua zona euro tersebut.

(Baca juga : Cedera Horor Kawhi Leonard dengan Mulut Berdarah )

“Seorang pria Prancis yang baru-baru ini tiba di Prancis dari London telah dites positif untuk varian baru virus corona,” ungkap pernyataan Kementerian Kesehatan Prancis, dilansir Reuters.

(Baca juga : Timnas Indonesia U-19 Terbang ke Spanyol, Shin Tae-yong Tak Ikut )

Kementerian Kesehatan mengatakan kasus yang pertama di Prancis itu ditemukan di kota Tours. (Baca Juga: Paus Fransiskus Serukan Seluruh Bangsa Berbagi Vaksin COVID-19)

“Pria itu tiba dari London pada 19 Desember. Dia saat ini mengisolasi diri dan merasa baik-baik saja,” papar pernyataan Kementerian Kesehatan. (Lihat Infografis: Neverland Michael Jackson Terjual Seharga Rp313 Miliar)

Menteri Kesehatan Inggris Matt Hancock mengatakan pada 14 Desember bahwa lonjakan kasus COVID di Inggris mungkin terkait dengan varian baru virus di negara itu. (Lihat Video: 16 Tahun Tsunami Aceh, Suasana Haru Menyelimuti Kuburan Massal)

Hancock mengatakan lebih dari 1.000 kasus varian baru telah diidentifikasi, terutama di tenggara Inggris.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengganti Senjata Nuklir...
Mengganti Senjata Nuklir AS Jadi Tantangan Rumit bagi Eropa
2 Jet Tempur Inggris...
2 Jet Tempur Inggris Cegat Sepasang Pesawat Rusia di Dekat Negara NATO
Indonesia Sedang Menanti...
Indonesia Sedang Menanti Jet Tempur Rafale, tapi Digoda Boeing dengan F-15EX
MA Inggris Putuskan...
MA Inggris Putuskan Wanita Adalah Perempuan dari Lahir, Pukulan Telak bagi LGBT
Bersitegang, Aljazair...
Bersitegang, Aljazair Usir 12 Pejabat Prancis
Presiden Prancis Akan...
Presiden Prancis Akan Akui Negara Palestina, Putra PM Israel: Persetan Denganmu!
Filsuf Oxford Ini Ungkap...
Filsuf Oxford Ini Ungkap Kematian Bukanlah Akhir, tapi Ada Akhirat setelah Kematian
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Maskapai India, Beri Peringatan Tentang Perjanjian Pembagian Air
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer India vs Pakistan, Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Trayek Transjabodetabek...
Trayek Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Resmi Beroperasi, Pilar: Warga Tangsel Kini Mudah ke Jakarta
KTM Hentikan Impor Motor...
KTM Hentikan Impor Motor China CFMOTO ke Eropa
Tarif Tol Semarang A,B,C...
Tarif Tol Semarang A,B,C Naik Mulai 26 April, Segini Besarannya
Berita Terkini
Lockheed Martin Janjikan...
Lockheed Martin Janjikan Jet Tempur Siluman F-35 Terbaru Menjadi Ferrari Terbang Rasa F-47
24 menit yang lalu
Di Ambang Perang, Ini...
Di Ambang Perang, Ini Perbandingan Kekuatan Militer India dan Pakistan
55 menit yang lalu
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Pesawat India, Pertikaian Memanas karena Kashmir
1 jam yang lalu
Trump Tegur Putin usai...
Trump Tegur Putin usai Rudal Rusia Tewaskan 12 Warga Ukraina: 'Vladimir, Stop!'
2 jam yang lalu
Pakistan dan India Bisa...
Pakistan dan India Bisa Perang Habis-habisan Gara-gara Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
2 jam yang lalu
Rusia Pastikan Gunakan...
Rusia Pastikan Gunakan Senjata Nuklir Jika Diinvasi Barat
3 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Salat Tarawih...
Jadwal Salat Tarawih Pertama di Bulan Suci Ramadan 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved