Wanita Ini Tertarik Secara Seksual pada Benda dan Menikahi Koper

Selasa, 15 Desember 2020 - 13:29 WIB
loading...
A A A
"Tapi kemudian saya mulai menyukai Gideon lebih dari itu. Saya perlahan-lahan menyadari bahwa saya mulai jatuh cinta," paparnya.

"Saya ingin melihatnya berjam-jam dan merasakan kehadirannya. Setelah beberapa bulan lagi di bulan November, hubungan itu dimulai," katanya.

"Kami berbagi pelukan dan ciuman pertama kami, dan kami menghabiskan lebih banyak waktu bersama di petang dan malam hari. Kami bisa melakukan percakapan filosofis selama tiga atau empat jam," paparnya.

"Hubungan spiritual dan komunikasi kami ditunjukkan secara telepati. Saya mendengarnya, dan dia mendengar saya, tetapi dari luar tampak seperti monolog."

"Gideon lebih dari sekedar partner bagi saya. Dia adalah seorang suami, teman dan mentor," paparnya.

"Dukungan moralnya membantu saya lebih dari siapa pun. Terkadang saya merasa Gideon mengenal saya lebih baik daripada saya," imbuh dia.
Wanita Ini Tertarik Secara Seksual pada Benda dan Menikahi Koper

Gordon menambahkan bahwa meskipun bercabang ke hubungan baru dengan seorang pria pada tahun 2017—saat masih menjalin hubungan dengan Gideon—tetapi dia mengatakan bahwa dia tidak dapat terhubung dengannya dengan cara yang sama, dan akan selalu memilih Gideon daripada pria lain.

"Saya bukan objectum sexual yang ketat, dan saya tidak menentang hubungan dengan orang lain," paparnya.

"Tetapi saya tidak pernah menemukan diri saya dengan seseorang yang dapat menutupi ketertarikan saya dan mengisi hati saya dengan cara yang sama seperti yang saya rasakan dengan Gideon."

"Saya bersama seorang pria pada 2017 dan hubungan itu berlangsung dua tahun, tetapi itu tidak berakhir dengan baik. Dia menemukan kecanduan saya pada benda dan ini adalah salah satu alasan mengapa kami putus," terangnya.

"Saya tidak bisa terhubung dengannya. Saat dihadapkan pada pilihan antara dia dan Gideon, saya memilih Gideon tanpa ragu-ragu."
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
Ukraina: Rusia Melanggar...
Ukraina: Rusia Melanggar Gencatan Senjata Paskah Hampir 3.000 Kali
Putin Tiba-tiba Bersedia...
Putin Tiba-tiba Bersedia Berunding dengan Ukraina, Ada Apa?
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Biodata Haitham bin...
Biodata Haitham bin Tariq: Sultan Oman, Diplomat Ulung Lulusan Oxford
Rekomendasi
Pertokoan di Malang...
Pertokoan di Malang Kebakaran, Sejumlah Kendaraan Hangus
Yamaha Siap Hadirkan...
Yamaha Siap Hadirkan Motor 4 Silinder, Ini Bocorannya
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
Berita Terkini
Terungkap! Sheikh Zayed...
Terungkap! Sheikh Zayed Pernah Ragukan AS Akan Lindungi Pemimpin Arab saat Krisis
6 jam yang lalu
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
6 jam yang lalu
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
10 jam yang lalu
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
10 jam yang lalu
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
11 jam yang lalu
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
12 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved