10 Sniper Paling Mematikan Sepanjang Sejarah

Minggu, 06 Desember 2020 - 06:28 WIB
loading...
A A A
Lahir pada 1949 dengan nama asli Charles Benjamin Mawhinney, diberi panggilan Chuck, ia merupakan
pasukan angkatan laut Amerika Serikat yang turut ambil bagian dalam Perang Vietnam 1955 sampai
1975. Dalam perang tersebut, Chuck berposisi sebagai penembak jarak jauh untuk angkatan laut.

Durasi tugasnya bersama pasukan angkatan laut Amerika yang berperang dalam Perang Vietnam adalah 16 bulan. Dalam waktu itulah, Chuck berhasil membukukan 103 rekor tembakan tepat sasaran. Dengan catatan rekor 103, ia menjadi sniper dengan catatan rekor terbanyak di sejarah angkatan laut Amerika.

9. Mayor Erwin König (Tentara Jerman)

10 Sniper Paling Mematikan Sepanjang Sejarah


Jumlah korban : 500 pembunuhan yang dikonfirmasi
Senjata andalan : Karabiner 98k dalam Mauser 7,92x57mm dengan cakupan Zeiss ZF42

Ia merupakan penembak dari Jerman saat Perang Dunia II meletus pada 1940-an. Ketika itu Jerman
menginvasi Eropa hingga ke daratan Rusia. Dalam buku Peter Brookesmit, Sniper Training, Techniques and Weapon, disebutkan Erwin Konig berhasil menembak sekitar 500 musuh. Tetapi dari pihak Jerman, tidak mengakui ada nama Erwin Konig yang pernah bertempur saat perang itu. Nama Konig sendiri disebut-sebut dalam catatan sniper Rusia, Vasily Zeitsev yang berjudul Notes of a Sniper.

10. Mayor Ivan Sidorenko

10 Sniper Paling Mematikan Sepanjang Sejarah


Jumlah korban :Lebih dari 500 pembunuhan yang dikonfirmasi
Senjata andalan : Mosin-Nagant M1891 / 30 dalam 7,62 × 54mmR dengan lingkup PU

Ivan Mikhailovich Sidorenko (lahir September 12, 1919) adalah seorang mantan Tentara Merah Uni
Soviet yang bertugas selama Perang Dunia II. Dia adalah salah satu sniper yang telah dikonfirmasi
membunuh lebih dari 500 orang. Dengan pangkat mayor, ia adalah salah satu sniper tersukses Uni Soviet seperti Vasily Zaytsev dan Lyudmila Pavlichenko
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Paus Fransiskus Dimakamkan...
Paus Fransiskus Dimakamkan Besok, Jet Tempur dan Sniper Dikerahkan
Mel Gibson Serukan Pemerintah...
Mel Gibson Serukan Pemerintah AS Bongkar Kebenaran Serangan 11 September
5 Negara Asia yang Diprediksi...
5 Negara Asia yang Diprediksi Akan Terlibat Perang Dunia 3, Mayoritas Memiliki Senjata Nuklir
10 Negara Paling Siap...
10 Negara Paling Siap Hadapi Perang Dunia III, Mayoritas Berbatasan Langsung dengan Rusia
Israel Serang Hampir...
Israel Serang Hampir 200 Situs Arkeologi dan Bersejarah di Gaza
Siapa Abida Sultan?...
Siapa Abida Sultan? Pewaris Takhta Kerajaan Bopal yang Suka Berburu Harimau
Kisah Sawerigading,...
Kisah Sawerigading, Putra Raja Luwu yang Jatuh Hati dan Ingin Nikahi Adik Kembarnya
AS dan Indonesia Gelar...
AS dan Indonesia Gelar Misi Investigasi Cari Anggota Militer Amerika yang Hilang Saat PD II
Artis Hollywood dan...
Artis Hollywood dan Tokoh Film Dunia Ramai-Ramai Kecam Genosida Israel di Gaza
Rekomendasi
Penurunan Produksi Minyak...
Penurunan Produksi Minyak Pakistan Terus Berlanjut di Tengah Perang
TNI Angkatan Darat Buka...
TNI Angkatan Darat Buka Peluang Anak Korban Ledakan Amunisi di Garut Jadi Prajurit
Dari Sayang Jadi Santet,...
Dari Sayang Jadi Santet, Tenny Tap Ungkap Kisah Mencekam Santet dari Mantan
Berita Terkini
Siapa Peter Fitzek?...
Siapa Peter Fitzek? Pemimpin Ekstremis yang Mengaku sebagai Raja Kerajaan Jerman
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Umat Muslim di Pakistan Vs India
Ini Cara Unik Pangeran...
Ini Cara Unik Pangeran MBS Menyenangkan Donald Trump
Trump Puji Presiden...
Trump Puji Presiden Suriah: Pria yang Menarik dan Tangguh
Agama Penduduk Kashmir...
Agama Penduduk Kashmir dan Persentasenya
Pakistan dan India Bertukar...
Pakistan dan India Bertukar Tahanan di Perbatasan, Siapa yang Dibebaskan?
Infografis
Danau Laguna Verde,...
Danau Laguna Verde, Danau Paling Beracun di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved