Ajudan Positif Covid-19, Presiden Jerman Lakukan Isolasi Mandiri

Minggu, 18 Oktober 2020 - 19:56 WIB
loading...
Ajudan Positif Covid-19,...
Presiden Jerman, Frank-Walter Steinmeier dilaporkan melakukan isolasi mandiri, setelah salah satu ajudannya terkonfirmasi telah terinfeksi Covid-19. Foto/REUTERS
A A A
BERLIN - Presiden Jerman , Frank-Walter Steinmeier dilaporkan melakukan isolasi mandiri. Langkah ini diambil setelah salah satu ajudannya terkonfirmasi telah terinfeksi Covid-19 .

Kantor Steinmeier membenarkan bahwa pemimpin Jerman itu sedang melakukan isolasi mandiri. Mereka juga mengatakan bahwa Steinmeier langsung dites, setelah ajudannya terkonfirmasi terinfeksi virus tersebut.

"Presiden Frank-Walter Steinmeier telah diuji, tetapi hasilnya masih ditunggu dan dia diisolasi sebagai tindakan pencegahan," kata kantornya dalam sebuah pernyataan, seperti dilansir Anadolu Agency pada Minggu (18/10/2020).

Sementara itu, Kementerian Luar Negeri Jerman mengatakan bahwa Menteri Luar Negeri Jerman, Heiko Maas juga telah menjalani tes Covid-19 dan hasilnya negatif. Tes ini dilakukan setelah Menteri Luar Negeri Austria, Alexander Schallenberg dan Menteri Luar Negeri Belgia, Sophie Wilmes dinyatakan positif Covid-19 selepas menghadiri pertemuan Uni Eropa (UE).

Maas turut hadir dalam pertemuan yang berlangsung di Luksemburg pada awal pekan ini tersebut. "Dia tidak memiliki kontak dekat dengan Schallenberg," ucap Kementerian Luar Negeri Jerman. ( )

Kemudian, Wilmes, melalui akun Twitternya mengatakan bahwa dia telah dites positif Covid-19, sehari setelah melakukan isolasi mandiri, setelah menunjukan sejumlah gejala virus tersebut. "Kontaminasi mungkin terjadi dalam lingkungan keluarga, saya mengingat tindakan pencegahan yang dilakukan di luar rumah saya," katanya.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Jerman Tak Siap Hadapi...
Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III Melawan Rusia, Ini Sebabnya
Spesifikasi Taurus,...
Spesifikasi Taurus, Rudal Canggih Jerman yang Bakal Dikerahkan ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Rusia: Jerman Terlibat...
Rusia: Jerman Terlibat Perang Jika Ukraina Gunakan Rudal Taurus!
Jerman Siap Kirim Rudal...
Jerman Siap Kirim Rudal Canggih Taurus ke Ukraina untuk Melawan Rusia
Jerman Bersiap Hadapi...
Jerman Bersiap Hadapi Perang Dunia III, Sebut Rusia Serang NATO Skenario Realistis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer 800.000 Tentara untuk Hadapi Rusia
Ikuti Langkah AS, Jerman...
Ikuti Langkah AS, Jerman Terapkan Kebijakan Anti-Islam dengan Mendeportasi Aktivis Pro-Palestina
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Para Pemimpin Dunia Sampaikan Belasungkawa
Jenazah Paus Fransiskus...
Jenazah Paus Fransiskus Akan Disemayamkan di Basilika Santo Petrus, Pemakaman Segera Diumumkan
Rekomendasi
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Raja Charles III dan Ratu Camilla Patah Hati
Paus Fransiskus, Toyota...
Paus Fransiskus, Toyota Innova Zenix, dan Ziarah Kesederhanaan di Indonesia
Kapolda Riau Copot Kapolsek...
Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gara-gara Debt Collector Ngamuk di Polsek
Berita Terkini
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Ini 7 Fakta Unik dari Paus Serba Satu
23 menit yang lalu
Inilah Penyakit yang...
Inilah Penyakit yang Menyebabkan Paus Fransiskus Meninggal
43 menit yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Ini Teks Lengkap Pidato Paskah Terakhirnya yang Ratapi Gaza
1 jam yang lalu
Paus Fransiskus Wafat...
Paus Fransiskus Wafat usai Sampaikan Pidato Terakhir Serukan Diakhirinya Perang di Gaza
8 jam yang lalu
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
10 jam yang lalu
Dunia Berduka, Lonceng...
Dunia Berduka, Lonceng Gereja-gereja Berdentang untuk Paus Fransiskus
11 jam yang lalu
Infografis
Penyebab Kasus Covid-19...
Penyebab Kasus Covid-19 di Indonesia Naik, Salah Satunya Mutasi Virus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved