Mengenal Apa Itu Bom Fosfor Putih yang Digunakan Israel untuk Menyerang Pasukan PBB di Lebanon

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB
loading...
Mengenal Apa Itu Bom...
Israel menembakkan bom fosfor putih di Gaza pada 11 Oktober 2023. Foto/anadolu
A A A
BEIRUT - Laporan terbaru mengungkap militer Israel menggunakan bom fosfor putih untuk menyerang pasukan PBB di Lebanon (UNIFIL) hingga 15 prajurit terluka.

Lantas apakah bom fosfor putih yang sangat berbahaya itu?

Human Rights Watch (HRW) sejak Oktober 2023 meluncurkan laporan yang mengatakan militer Israel menggunakan amunisi fosfor putih di Lebanon dan Gaza.

Berikut ini hal-hal yang perlu Anda ketahui tentang zat kimia berbahaya tersebut:

Apa yang Dilaporkan HRW?


Kelompok hak asasi manusia tersebut mengatakan mereka telah memverifikasi penggunaan amunisi fosfor putih oleh Israel melalui wawancara dan video yang menunjukkan zat kimia tersebut ditembakkan di dua lokasi di sepanjang perbatasan Israel-Lebanon dan di atas pelabuhan Kota Gaza.

"Fosfor putih secara tidak sah digunakan tanpa pandang bulu ketika ditembakkan di daerah perkotaan yang padat penduduk, di mana ia dapat membakar rumah-rumah dan menyebabkan kerusakan parah pada warga sipil," ungkap Lama Fakih, direktur HRW untuk Timur Tengah dan Afrika Utara.

Dalam penyangkalan yang jelas terhadap laporan HRW, militer Israel mengatakan mereka tidak menggunakan fosfor putih dalam perang Gaza.

"Tuduhan saat ini yang dibuat terhadap IDF (Pasukan Pertahanan Israel) mengenai penggunaan fosfor putih di Gaza sama sekali tidak benar," ujar militer Israel.

Apa itu Fosfor Putih?


Fosfor putih adalah zat beracun seperti lilin yang terbakar pada suhu lebih dari 800 derajat Celsius (hampir 1.500 derajat Fahrenheit) hingga cukup tinggi untuk melelehkan logam.

Kemampuannya untuk menyalakan api yang menyebar dengan cepat dan menciptakan asap tebal di area yang luas telah menjadikan fosfor putih sebagai zat pilihan bagi militer untuk membuat tabir asap. Asapnya cenderung bertahan selama tujuh menit.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
90% Penduduk Gaza Kekurangan...
90% Penduduk Gaza Kekurangan Air akibat Blokade Baru Israel
Pemimpin Hizbullah Ancam...
Pemimpin Hizbullah Ancam Hadapi Israel di Lebanon Selatan
Hamas Kecam Israel Gunakan...
Hamas Kecam Israel Gunakan Bantuan sebagai Kartu Pemerasan Politik
Turki Blokir Latihan...
Turki Blokir Latihan Militer Israel-NATO hingga Gencatan Senjata Permanen di Gaza
Keluarga Sandera Israel...
Keluarga Sandera Israel Beri Netanyahu Waktu 24 Jam untuk Setop Pemutusan Listrik Gaza
Israel Akan Putus Pasokan...
Israel Akan Putus Pasokan Listrik Gaza, Rakyat Palestina Makin Sengsara
Prancis, Jerman, Italia,...
Prancis, Jerman, Italia, dan Inggris Dukung Rencana Mesir untuk Rekonstruksi Gaza
Rekomendasi
Kemhan Bersama Yayasan...
Kemhan Bersama Yayasan Rabu Biru Beri Layanan Kesehatan Bagi Veteran dan Warakawuri
KPK Umumkan 5 Tersangka...
KPK Umumkan 5 Tersangka Kasus Bank BJB, Salah Satunya Mantan Dirut
5 Potret Cantik Luna...
5 Potret Cantik Luna Bijl, Model Belanda yang Jadi Pacar Maarten Paes
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
47 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
3 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
4 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Israel Minta Tentara...
Israel Minta Tentara UNIFIL di Lebanon untuk Menyingkir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved