Netanyahu Marah soal Macron Sebut Negara Israel Diciptakan PBB

Kamis, 17 Oktober 2024 - 15:14 WIB
loading...
A A A
Dia juga menuduh Israel sengaja menempatkan pasukan penjaga perdamaian PBB (UNIFIL) yang beranggotakan 10.000 orang di Lebanon selatan di garis tembak.

Kontingen tersebut mencakup sekitar 700 tentara Prancis.

Netanyahu mengecam seruan Macron tentang embargo senjata sebagai komentar memalukan, bersumpah bahwa Israel akan menang dengan atau tanpa dukungan Barat.

Pada hari Minggu, pemimpin Israel itu meminta PBB untuk mengevakuasi pasukan penjaga perdamaiannya keluar dari Lebanon, dengan mengeklaim bahwa Hizbullah menggunakan mereka sebagai "perisai manusia".

Namun, kepala pasukan penjaga perdamaian PBB Jean-Pierre Lacroix mengatakan kepada wartawan pada hari Senin bahwa pasukan penjaga perdamaian tersebut akan tetap berada di posisi mereka.

Israel sebelumnya membuat marah masyarakat global dengan menyatakan Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres sebagai persona non grata setelah dia mengutuk meluasnya konflik di Timur Tengah dan menyerukan gencatan senjata setelah serangan Iran terhadap negara Yahudi tersebut.

Menteri Luar Negeri Israel, Israel Katz, mengatakan keputusan itu didorong oleh "perilaku anti-Semit dan anti-Israel" Guterres yang berulang.

Namun, langkah itu membuat lebih dari 100 negara anggota PBB menandatangani surat yang mendukung kepala organisasi tersebut.

Berbicara di hadapan majelis PBB setelah larangan Israel, Guterres menjelaskan bahwa "seharusnya sudah jelas" bahwa dia mengutuk serangan Iran terhadap negara Yahudi tersebut.
(mas)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
PM Kanada Komentari...
PM Kanada Komentari Genosida Gaza oleh Israel, Netanyahu Marah
10 Orang Sekeluarga,...
10 Orang Sekeluarga, Termasuk 7 Anak, Tewas Dibom Israel di Gaza
Jenderal Tertinggi Israel...
Jenderal Tertinggi Israel Pecat Komandan Senior dan Ratusan Tentara Cadangan yang Desak Diakhirinya Perang Gaza
Hari Ini AS-Iran Mulai...
Hari Ini AS-Iran Mulai Berunding: Capai Kesepakatan atau Perang!
Bukan Hanya Prajurit...
Bukan Hanya Prajurit Israel, 2.000 Dosen dan 100 Dokter Militer Desak Netanyahu Hentikan Perang Gaza
Israel dan Turki Kerap...
Israel dan Turki Kerap Bersitegang dalam Isu Gaza, tapi untuk Suriah, Mereka Mesra dan Kompak
Ahmed Manasra Ditangkap...
Ahmed Manasra Ditangkap Israel saat Berusia 13 Tahun, Kini Dia Dibebaskan dan Jadi Ikon Perlawanan Palestina
Iran dan AS Memulai...
Iran dan AS Memulai Pembicaraan Nuklir di Oman, Fokus Redakan Ketegangan
Miris! Dokter Spesialis...
Miris! Dokter Spesialis Jantung Gadungan Buka Praktik, 7 Pasien Tewas Pasca-Operasi
Rekomendasi
Bandara IKN Selesai...
Bandara IKN Selesai Dibangun, Kapan Beroperasi Penuh?
Pemkab Kupang Harap...
Pemkab Kupang Harap Rumah untuk Eks Pejuang Tim-Tim Segera Diserahterimakan
Mobil Tabrak Truk Tronton...
Mobil Tabrak Truk Tronton di Tol Malang, 1 Orang Tewas dan 2 Luka Berat
Berita Terkini
AS Bukan Lagi Penguasa...
AS Bukan Lagi Penguasa dan Pemimpin NATO, Siapa Penggantinya?
35 menit yang lalu
Siapa Gwaska Dankarami?...
Siapa Gwaska Dankarami? Gembong Bandit yang Kejam dan Selalu Bersembunyi di Hutan dan Ditakuti Tentara dan Warga Nigeria
2 jam yang lalu
Israel Hancurkan RS...
Israel Hancurkan RS Al Ahli, Hamas Tuding Zionis Lakukan Kejahatan Perang Baru
2 jam yang lalu
Beda dengan Gaza, Trump...
Beda dengan Gaza, Trump Sebut Negosiasi Nuklir Iran Berjalan Baik
3 jam yang lalu
Keluarga Donald Trump...
Keluarga Donald Trump Fokus Tambang Kripto dengan Keuntungan Rp16,7 Triliun, Berikut 6 Faktanya
5 jam yang lalu
Eksekusi Mati hingga...
Eksekusi Mati hingga Sengketa Dagang: Titik Kritis Hubungan China-Kanada
5 jam yang lalu
Infografis
Bos Shin Bet Israel...
Bos Shin Bet Israel Yakin akan Berdirinya Negara Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved