Siapa Jimmy 'Barbecue' Cherizier? Pemimpin Geng Bersenjata yang Memimpin Kudeta Berdarah di Haiti

Kamis, 07 Maret 2024 - 14:30 WIB
loading...
Siapa Jimmy Barbecue...
Jimmy Barbecue; Charizier memimpin geng bersenjata untuk mengkudeta pemerintah sah Haiti. Foto/Reuters
A A A
PORT-AU-PRINCE - Geng bersenjata sudah bertindak sebagai otoritas de facto di beberapa bagian negara. Pemimpin geng — Jimmy “Barbecue” Cherizier adalah yang paling menonjol di antara mereka — ingin menjatuhkan pemerintahan berkuasa di Haiti.

Negara ini telah gagal menyelenggarakan pemilihan parlemen dan umum sejak tahun 2019 dan tidak ada pejabat terpilih. Serangan terbaru ini juga terjadi di tengah janji PM Ariel Henry untuk mengadakan pemilihan umum yang telah lama ditunggu-tunggu pada pertengahan tahun 2025.

Siapa Jimmy “Barbecue” Cherizier? Pemimpin Geng Bersenjata yang Memimpin Kudeta Berdarah di Haiti

1. Mantan Polisi

Siapa Jimmy 'Barbecue' Cherizier? Pemimpin Geng Bersenjata yang Memimpin Kudeta Berdarah di Haiti

Foto/Reuters

Cherizier adalah mantan perwira polisi elit, yang kini dianggap sebagai salah satu pemimpin geng paling kuat di Haiti.

Dia mengumumkan bahwa dia akan mencoba menangkap kepala polisi dan menteri pemerintah negara tersebut.

2. Mengajak Masyarakat Menentang Pemerintah

Siapa Jimmy 'Barbecue' Cherizier? Pemimpin Geng Bersenjata yang Memimpin Kudeta Berdarah di Haiti

Foto/Reuters

Musim panas lalu, Cherizier mendesak warga Haiti untuk melakukan mobilisasi melawan pemerintah, dan menambahkan bahwa ia akan melawan angkatan bersenjata internasional mana pun jika mereka melakukan pelanggaran.

Cherizer memimpin federasi geng yang dikenal sebagai Keluarga dan Sekutu G9, dan dia sebelumnya telah melancarkan serangan kuat yang telah melumpuhkan negara tersebut.

Pada akhir tahun 2022, ia menguasai area sekitar terminal bahan bakar utama di ibu kota Port-au-Prince selama hampir dua bulan.

(ahm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Siapa Brice Oligui Nguema?...
Siapa Brice Oligui Nguema? Presiden Terpilih Gabon yang Berani Menasionalisasi Aset Asing
Siapa Tulip Siddiq?...
Siapa Tulip Siddiq? Politikus Inggris yang Selamat dari Kudeta Berdarah di Bangladesh
Karma Assad di Suriah:...
Karma Assad di Suriah: Kekuasaan Diraih via Kudeta Partai Ba'ath, Kini Digulingkan Pemberontak
Penerbangan Spirit Airlines...
Penerbangan Spirit Airlines Ditembaki saat Coba Mendarat di Haiti, Pramugari Terkena Peluru
Imigran Haiti Dituding...
Imigran Haiti Dituding Makan Kucing, Politisi Republik Tawarkan Hadiah Rp77 Juta
5 Fakta Menarik Militer...
5 Fakta Menarik Militer Suriah di Negara yang Penuh dengan Konflik dan Kudeta
Anggota Kartel dan Geng...
Anggota Kartel dan Geng Kriminal Akan Direkrut Jadi Tentara Haiti
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Panas! Bos Intelijen...
Panas! Bos Intelijen Israel Shin Bet Bongkar Rencana Netanyahu Matai-matai Demonstran
Rekomendasi
Kisah Letkol Susdaryanto,...
Kisah Letkol Susdaryanto, Jadi Agen Mata-mata Rusia demi Sesuap Nasi
Lebih Cepat! Transaksi...
Lebih Cepat! Transaksi BPHTB Kini Bisa lewat Sistem Pajak Online Jakarta
Skorsing Dicabut, Ryan...
Skorsing Dicabut, Ryan Garcia Lolos dari Lubang Kematian Kariernya
Berita Terkini
Profil Victor Gao, Analis...
Profil Victor Gao, Analis yang Sebut China Bisa Hidup 5.000 Tahun Lagi Meski Ditekan AS
22 menit yang lalu
Pertama di Dunia, Uni...
Pertama di Dunia, Uni Emirat Arab Akan Gunakan AI untuk Membuat Undang-Undang
1 jam yang lalu
Menteri Zionis Ini Ancam...
Menteri Zionis Ini Ancam Gulingkan Netanyahu Jika Israel Tak Duduki Gaza
1 jam yang lalu
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
1 jam yang lalu
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Seluruh Ukraina
2 jam yang lalu
Terungkap! Sheikh Zayed...
Terungkap! Sheikh Zayed Pernah Ragukan AS Akan Lindungi Pemimpin Arab saat Krisis
8 jam yang lalu
Infografis
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Papua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved