Daftar Negara dengan Donasi Terbanyak ke Palestina Melalui UNRWA

Jum'at, 02 Februari 2024 - 14:25 WIB
loading...
Daftar Negara dengan...
Ada 10 negara dengan donasi terbanyak ke Palestina melalui UNRWA. Namun mereka sekarang menangguhkan bantuan tersebut. Foto/REUTERS
A A A
JAKARTA - Ada 10 negara dan blok negara dengan donasi terbanyak ke Palestina. Sumbangan itu disalurkan melalui UNRWA.

UNRWA singkatan dari United Nations Relief and Works Agency for Palestine Refugees in the Near East atau Badan Bantuan dan Pekerjaan Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Pengungsi Palestina di Timur Dekat.

Belasan negara tersebut telah bertahun-tahun berkontribusi pada kelangsungan hidup rakyat Palestina di kamp-kamp pengungsi.

Namun, sejak bulan ini kondisinya berubah. Setelah rezim Zionis menuduh 12 staf UNRWA terlibat dalam serangan Hamas pada 7 Oktober terhadap Israel, sekitar 10% karyawan UNRWA di Gaza memiliki hubungan dengan Hamas atau pun Jihad Islam Palestina, dan 50% memiliki hubungan dekat dengan keluarga kelompok tersebut, banyak negara telah memutuskan untuk menangguhkan bantuan.

Donor terbesar UNRWA pada tahun 2023 adalah Amerika Serikat (AS) dan negara-negara Eropa, yang menyumbang sekitar USD865 juta atau sekitar 75% dari anggaran badan tersebut sebesar USD1,16 miliar.

10 Negara dengan Donasi Terbesar ke Palestina


Mengutip data resmi dari UN Watch, inilah 10 negara dan blok negara dengan donasi terbanyak ke Palestina. Data ini sebelum banyak negara donatur menangguhkan bantuan.

1. Amerika Serikat


Bantuan: USD343,9 juta

"Amerika Serikat untuk sementara menghentikan pendanaan tambahan untuk UNRWA sementara kami meninjau tuduhan-tuduhan ini dan langkah-langkah yang diambil PBB untuk mengatasinya," kata Departemen Luar Negeri AS.

2. Jerman


Bantuan: USD202,1 juta

"Sampai akhir penyelidikan, Jerman, berkoordinasi dengan negara-negara donor lainnya, untuk sementara waktu tidak akan menyetujui dana baru untuk UNRWA," kata Kantor Luar Negeri Jerman.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Ukraina Kehabisan Rudal...
Ukraina Kehabisan Rudal ATACMS Amerika untuk Melawan Rusia
Donald Trump: Tidak...
Donald Trump: Tidak Ada yang Mengusir Rakyat Palestina dari Gaza
Netanyahu Marah Luar...
Netanyahu Marah Luar Biasa dalam Sidang Korupsi: Anda Menempatkan Saya di Neraka!
Ukraina Setuju Gencatan...
Ukraina Setuju Gencatan Senjata 30 Hari, Ini Respons Rusia
7 Fakta Donald Trump...
7 Fakta Donald Trump Memecat Tentara Transgender AS, dari 12.000 Prajurit LGBT hingga Bumerang Kepalsuan
7 Negara yang Berebut...
7 Negara yang Berebut Kekuasaan di Arktik, Rusia Jadi Jagoannya
Profil Linda McMahon,...
Profil Linda McMahon, Menteri Pendidikan AS Era Trump yang Pecat 50 Persen Pegawainya
Rekomendasi
Suparman Reborn 4: Anting...
Suparman Reborn 4: Anting Aneu Dicuri oleh Duo Maling, Suparman Segera Bertindak
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 14: Heboh Sosok Misterius di Desa Cinada
Berita Terkini
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
25 menit yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
1 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
3 jam yang lalu
Budaya Malu Korupsi...
Budaya Malu Korupsi Terkenal di Jepang, Mengapa Indonesia Tak Bisa Meniru?
3 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved