Sambut Maulid Nabi, Bom Bunuh Diri Guncang Masjid Pakistan, 52 Orang Tewas

Jum'at, 29 September 2023 - 20:28 WIB
loading...
A A A
Taliban Pakistan, yang dikenal sebagai Tehreek-e-Taliban Pakistan (TTP), kumpulan dari berbagai kelompok militan Islam Sunni, membantah terlibat dalam serangan itu.

Terjadi peningkatan serangan militan di wilayah barat Pakistan menjelang pemilu nasional yang dijadwalkan berlangsung pada Januari.

Sebelumnya pada September, sebanyak 11 orang tewas dalam pemboman lain di Balochistan.

Lebih dari 40 orang tewas dalam serangan bunuh diri pada Juli di satu pertemuan partai politik di provinsi barat laut Khyber Pakhtunkhwa.

Pihak berwenang di Karachi, kota terpadat di Pakistan, sekitar 600 km dari Mastung, telah diperintahkan meningkatkan keamanan dan tetap “siaga tinggi,” menurut inspektur jenderal di wilayah tersebut.

Para pejabat telah meminta polisi mewaspadai militan yang menargetkan pertemuan yang merayakan hari lahir Nabi Muhammad, Maulid Nabi, hari libur nasional yang mencakup perayaan sepanjang hari dan pembagian makanan gratis.

Menteri Dalam Negeri sementara Pakistan, Sarfraz Bugti, mengecam pemboman tersebut sebagai “tindakan keji.”

Sementara itu, laporan juga menunjukkan adanya ledakan kedua pada Jumat di satu masjid dekat kota Peshwar di provinsi Khyber Pakhtunkhwa.

Jumlah korban masih belum jelas, namun pihak berwenang mengatakan beberapa korban mungkin terjebak di bawah reruntuhan. “Kapasitas masjid adalah 40 hingga 50 orang,” ungkap para pejabat.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pembajakan Kereta Api...
Pembajakan Kereta Api Pakistan Berakhir Mengerikan, Pemberontak Habisi 21 Sandera
16 Pemberontak Tewas...
16 Pemberontak Tewas dan 100 Penumpang Dibebaskan dalam Aksi Penyanderaan Kereta Api di Pakistan
Militan Sandera 450...
Militan Sandera 450 Penumpang Kereta di Pakistan
Latihan Tempur Kacau,...
Latihan Tempur Kacau, Jet Militer Korea Selatan Malah Mengebom Warganya Sendiri
Perang 2 Negara Muslim...
Perang 2 Negara Muslim Makin Panas, Tentara Pakistan dan Afghanistan Baku Tembak di Perbatasan
Israel Hancurkan 1.109...
Israel Hancurkan 1.109 Masjid dan 3 Gereja selama Perang Gaza
Arab Saudi Melarang...
Arab Saudi Melarang Siaran Langsung Salat Tarawih dari Masjid
AS Ingin Jual Jet Tempur...
AS Ingin Jual Jet Tempur Siluman F-35 ke India, Negara Islam Bersenjata Nuklir Ini Geram
Donald Trump Kirim Bom...
Donald Trump Kirim Bom Penghancur Bunker MK-84 yang Beratnya 1 Ton ke Israel
Rekomendasi
Memperluas Edukasi dan...
Memperluas Edukasi dan Literasi Aset Kripto lewat Program Pintu Goes to Office
Geledah 12 Lokasi Terkait...
Geledah 12 Lokasi Terkait Kasus Bank BJB, KPK Sita Mobil hingga Deposito Rp70 Miliar
Pantai di Iran Tiba-tiba...
Pantai di Iran Tiba-tiba Berubah Warna Menjadi Merah Darah
Berita Terkini
Putin: Rusia Siap Gencatan...
Putin: Rusia Siap Gencatan Senjata dengan Ukraina
11 menit yang lalu
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
5 jam yang lalu
Diduga Bermotif Politik,...
Diduga Bermotif Politik, Israel Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Komunitas Druze di Suriah
8 jam yang lalu
Israel Sebar Perangkat...
Israel Sebar Perangkat Mata-mata Sebesar Serangga saat Buka Puasa dan Sahur di Gaza
9 jam yang lalu
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
10 jam yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
11 jam yang lalu
Infografis
6 Tentara Israel Bunuh...
6 Tentara Israel Bunuh Diri, Ribuan Lainnya Gangguan Jiwa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved