10 Negara dengan Paspor Terlemah di Dunia Tahun 2023

Rabu, 19 Juli 2023 - 22:26 WIB
loading...
10 Negara dengan Paspor...
Afghanistan menjadi negara dengan paspor terlemah di dunia tahun 2023. Foto/92 News
A A A
JAKARTA - Singapura menduduki peringkat teratas sebagai negara dengan paspor terkuat di dunia pada tahun 2023. Sedangkan negara dengan paspor terlemah adalah Afghanistan.

Paspor Singapura terkuat karenaa warganya menikmati masuk bebas visa (visa-free entry) ke 192 tujuan, lebih banyak daripada pelancong dari negara lain. Data tersebut menurut Indeks Paspor Henley terbaru.

Negara-kota di Asia Tenggara terakhir memegang posisi teratas pada tahun 2021, sebelum posisinya ditempati Jepang pada tahun 2022.



Jerman, Italia, dan Spanyol berada di urutan kedua, dengan pemegang paspor mereka menikmati akses ke 190 tujuan.

Jepang, yang menduduki peringkat pertama dalam empat dari lima tahun terakhir, menduduki peringkat ketiga dengan 189 destinasi, disandingkan dengan Prancis, Austria, Finlandia, Swedia, Luksemburg, dan Korea Selatan.

Amerika Serikat, yang menempati peringkat pertama pada tahun 2014, turun ke peringkat kedelapan, posisi terendahnya.

Indonesia menempati peringkat 69 dengan pemegang paspornya menikmati akses ke 73 tujuan.

10 Negara dengan Paspor Terlemah di Dunia Tahun 2023

1. Afghanistan


Peringkat: 103
Visa-free entry: 27

2. Irak


Peringkat: 102
Visa-free entry: 29


3. Suriah


Peringkat: 101
Visa-free entry: 30

4. Pakistan


Peringkat: 100
Visa-free entry: 33


5. Somalia dan Yaman


Peringkat: 99
Visa-free entry: 35


6. Teritori Palestina dan Nepal

Peringkat: 98
Visa-free entry: 38

7. Korea Utara


Peringkat: 97
Visa-free entry: 39

8. Bangladesh


Peringkat: 96
Visa-free entry: 40

9. Sri Lanka dan Libya


Peringkat: 95
Visa-free entry: 41


10. Kosovo


Peringkat: 94
Visa-free entry: 42
(mas)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Biak Papua
Mahasiswa Indonesia...
Mahasiswa Indonesia Ditahan AS, Jadi Korban Kebijakan Imigrasi Trump
Indonesia Sedang Menanti...
Indonesia Sedang Menanti Jet Tempur Rafale, tapi Digoda Boeing dengan F-15EX
7 Negara yang Siap Menampung...
7 Negara yang Siap Menampung Warga Gaza, Nomor 1 Paling Banyak
Spesifikasi Tupolev...
Spesifikasi Tupolev Tu-95, Pesawat Pengebom Nuklir Rusia yang Disebut Akan Dikerahkan ke Indonesia
Pakar Ungkap Mengapa...
Pakar Ungkap Mengapa Putin Inginkan Pangkalan di Indonesia, Ada Kaitannya dengan AS
Australia Protes ke...
Australia Protes ke Indonesia Terkait Rusia Minta Gunakan Pangkalan Militer di Papua
Pernyataan Paus Fransiskus...
Pernyataan Paus Fransiskus Tentang Palestina
Terungkap! Menhan AS...
Terungkap! Menhan AS Hegseth Bagikan Informasi Rahasia Serang Yaman ke Istri dan Kakak
Rekomendasi
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
Halalbihalal Garda Satu,...
Halalbihalal Garda Satu, Nurul Ghufron Minta Doa Dilancarkan Seleksi Calon Hakim Agung
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
Berita Terkini
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
3 jam yang lalu
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
4 jam yang lalu
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
5 jam yang lalu
Kata-kata Wasiat Paus...
Kata-kata Wasiat Paus Fransiskus tentang Gaza dan Genosida oleh Israel
6 jam yang lalu
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
6 jam yang lalu
Apa yang Terjadi setelah...
Apa yang Terjadi setelah Seorang Paus Meninggal?
7 jam yang lalu
Infografis
9 Negara Asia Lolos...
9 Negara Asia Lolos Piala Dunia U-17 2025, Indonesia Wakil ASEAN
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved