4 Fakta Menakjubkan PM Singapura Lee Hsien Loong, Termasuk Bergaji Terbesar di Dunia

Sabtu, 20 Mei 2023 - 13:39 WIB
loading...
4 Fakta Menakjubkan...
Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong yang memiliki empat fakta menakjubkan. Foto/REUTERS
A A A
JAKARTA - Lee Hsien Loong adalah Perdana Menteri (PM) Singapura saat ini. Politikus yang pernah berpangkat brigadir jenderal ini mencatatkan sederet fakta menakjubkan, baik dalam kehidupan pribadi maupun karier politiknya.

Lee lahir pada 10 Februari 1952. Dia telah menjabat PM Singapura sejak 2004. Dia juga menjabat sebagai Sekretaris Jenderal People’s Action Party (PAP), partai berkuasa di negaranya.

Dia merupakan anak tertua dari Lee Kuan Yew—mantan PM yang dikenal sebagai Bapak Singapura Modern—dan Kwa Geok Choo.

Lee sukses memimpin Singapura menjadi negara maju dan kaya. Produk domestik bruto (PDB) perkapita negara ini mencapai sekitar Rp1,28 miliar.

Menurut data IMF, Singapura menjadi negara terkaya nomor enam setelah Luksemburg, Irlandia, Swiss, Qatar, dan Norwegia.

Baca Juga: 5 Negara Paling Ateis di Dunia, Salah Satunya Justru Jadi Negara Maju


4Fakta Menakjubkan PM Singapura Lee Hsien Loong

1. Mahir Empat Bahasa


PM Lee mahir berbahasa Inggris, Mandarin, dan Melayu. Namun, dia juga fasih berbahasa Rusia, yang menurutnya juga dia gunakan.

Bahasa Melayu beberapa kali dia gunakan saat berpidato untuk acara tahunan Singapura.

2. Pemimpin dengan Gaji Tertinggi di Dunia


PM Lee Hsien Loong sudah beberapa kali tercatat sebagai pemimpin negara dengan gaji tertinggi di dunia. Gajinya mencapai sekitar Rp1,8 miliar per bulan.

Besaran gaji pemimpin Singapura ini jauh melampui gaji Presiden Amerika Serikat Joe Biden yang besarnya sekitar Rp5,7 miliar per tahun atau sekitar Rp475 juta.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Wanita Inggris...
Kisah Wanita Inggris Bangun dari Stroke dengan Aksen Mandarin, Padahal Belum Pernah ke Asia
Politikus Muslim Ini...
Politikus Muslim Ini Ungkap Rahasia Kesuksesan Singapura
Pria Ini Dapat Transferan...
Pria Ini Dapat Transferan Nyasar Rp256 Juta dari Bank, tapi Menolak Mengembalikan Semuanya
Partainya PM Lawrence...
Partainya PM Lawrence Wong Menang Telak Pemilu Singapura
Pemilu Singapura seperti...
Pemilu Singapura seperti Sandiwara, Hanya Melanggengkan Kekuasaan PAP
Kereta Peluru Shinkansen...
Kereta Peluru Shinkansen Jepang Lumpuh Gara-gara Seekor Ular
Keren, 3 Siswa MAN IC...
Keren, 3 Siswa MAN IC OKI Raih Emas Ajang Riset Internasional di NTU Singapura
Houthi Klaim Miliki...
Houthi Klaim Miliki Senjata Baru untuk Blokade Wilayah Udara Israel
India Langsung Lapor...
India Langsung Lapor AS Setelah Serang Pakistan
Rekomendasi
Memperkuat Industri...
Memperkuat Industri Otomotif, China Minta Dongfeng dan Changan Automobile Bergabung
Penjualan Tesla Anjlok...
Penjualan Tesla Anjlok Parah di Seluruh Eropa: Ini 3 Dosa Elon Musk!
Profil dan Biodata Davide...
Profil dan Biodata Davide Frattesi: Dari Pemain Pinjaman Jadi Pahlawan Inter di Final Liga Champions!
Berita Terkini
PM Pakistan Sebut Serangan...
PM Pakistan Sebut Serangan India Pengecut dan Tanpa Alasan
6 Penyebab Konflik India-Pakistan...
6 Penyebab Konflik India-Pakistan di Kashmir Tak Selesai selama Puluhan Tahun
Trump Kecam Serangan...
Trump Kecam Serangan India ke Pakistan: Sungguh Memalukan!
Pakistan Tembak Jatuh...
Pakistan Tembak Jatuh 5 Jet Tempur India, Sejumlah Tentara India Ditawan
Perang Pecah, Sekjen...
Perang Pecah, Sekjen PBB Desak India dan Pakistan Hindari Konfrontasi Militer
Perang Membara, Pakistan...
Perang Membara, Pakistan Tembak Jatuh Jet Tempur India Ketiga dan Drone
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved