Pasukan Rusia Rebut Pinggiran Kota Kiev, Tentara Ukraina Lari Tinggalkan Senjata
Senin, 21 Maret 2022 - 14:57 WIB
Adapun milisi Donbass telah merebut kembali beberapa permukiman, membebaskan mereka dari pasukan Kiev.
Rusia meluncurkan operasi khusus di Ukraina pada 24 Februari, setelah pasukan Kiev mengintensifkan serangan terhadap Republik Donbass, memaksa evakuasi massal.
Moskow menekankan bahwa operasi dimulai untuk menyelamatkan warga Donetsk dan Lugansk yang telah menderita dari perang selama delapan tahun.
Rusia menyatakan tujuan dari operasi militer tersebut adalah demiliterisasi dan denazifikasi Ukraina.
Rusia meluncurkan operasi khusus di Ukraina pada 24 Februari, setelah pasukan Kiev mengintensifkan serangan terhadap Republik Donbass, memaksa evakuasi massal.
Moskow menekankan bahwa operasi dimulai untuk menyelamatkan warga Donetsk dan Lugansk yang telah menderita dari perang selama delapan tahun.
Rusia menyatakan tujuan dari operasi militer tersebut adalah demiliterisasi dan denazifikasi Ukraina.
(sya)
Lihat Juga :
tulis komentar anda