Ulama Marah Besar, Israel Cemooh Alquran Saat Hujani Bom di Gaza

Rabu, 19 Mei 2021 - 10:31 WIB
Serangan bom Israel menghujani Jalur Gaza. Foto/REUTERS
JALUR GAZA - Ulama terkemuka Dr Yasir Qadhi marah dengan tindakan Israel yang mencoba membenarkan pemboman di Jalur Gaza menggunakan ayat-ayat Alquran.

Tindakan Israel itu dianggap sebagai cemoohan secara terang-terangan terhadap Alquran dan kaum muslimin di penjuru dunia.

Aksi Israel itu dianggap sebagai titik terendah baru bagi rezim Zionis yang menunjukkan jati diri mereka sesungguhnya sebagai kekuatan penjajahan di tanah Palestina.





Akun Twitter Israel berbahasa Arab membagikan gambar kehancuran di Gaza dengan tulisan ayat-ayat Alquran Surat ke 105 Al-Fil.



Disebut sebagai Surat Al-Fil (Gajah), surat tersebut menceritakan kisah tentang bagaimana Tuhan menghukum tentara gajah yang menyerang kota suci Makkah dengan mengirimkan sekawanan burung ababil yang melempari tentara gajah dengan batu dari tanah liat yang keras atau batu neraka.

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More