Putra Mahkota MBS Angkat Bicara soal Wahhabisme di Arab Saudi
Jum'at, 07 Mei 2021 - 04:15 WIB
"Jadi setiap ideologi ekstremis dimulai dengan menargetkan Arab Saudi. Kami mengalami periode yang sangat sulit antara tahun 1950-an dan 1970-an. Ideologi Pan-Arab, sosialisme, komunisme, dan semua ideologi lain di wilayah ini...Ideologi ini berfungsi
sebagai peluang bagi banyak ideologi ekstremis untuk memasuki Arab Saudi, dengan satu atau lain cara."
"Para ekstremis ini telah mengambil berbagai posisi dalam pemerintahan atau ekonomi. Ini membawa konsekuensi yang tidak menyenangkan. Kami telah melihat konsekuensinya dalam beberapa tahun terakhir. Hari ini, kami tidak dapat tumbuh, kami tidak dapat menarik modal, kami tidak dapat memiliki pariwisata, kami tidak dapat bergerak maju, jika ada ideologi ekstremis di Arab Saudi. Jika Anda ingin menciptakan jutaan pekerjaan, jika Anda ingin pengangguran turun, jika Anda ingin ekonomi tumbuh, dan jika Anda ingin pendapatan Anda meningkat, Anda perlu mencabut ideologi ini untuk demi semua kepentingan
duniawi itu," imbuh dia.
sebagai peluang bagi banyak ideologi ekstremis untuk memasuki Arab Saudi, dengan satu atau lain cara."
"Para ekstremis ini telah mengambil berbagai posisi dalam pemerintahan atau ekonomi. Ini membawa konsekuensi yang tidak menyenangkan. Kami telah melihat konsekuensinya dalam beberapa tahun terakhir. Hari ini, kami tidak dapat tumbuh, kami tidak dapat menarik modal, kami tidak dapat memiliki pariwisata, kami tidak dapat bergerak maju, jika ada ideologi ekstremis di Arab Saudi. Jika Anda ingin menciptakan jutaan pekerjaan, jika Anda ingin pengangguran turun, jika Anda ingin ekonomi tumbuh, dan jika Anda ingin pendapatan Anda meningkat, Anda perlu mencabut ideologi ini untuk demi semua kepentingan
duniawi itu," imbuh dia.
(min)
tulis komentar anda