Empat Mantan Presiden AS Kecam Penyerbuan US Capitol, Obama: Itu Aib

Kamis, 07 Januari 2021 - 15:08 WIB
"Pertandingan itu dinyalakan Donald Trump dan para pendukungnya yang paling bersemangat, termasuk banyak orang di Kongres, untuk membatalkan hasil pemilu yang dia kalah," tutur dia.

Bill Clinton mengatakan pemilu 3 November itu bebas. “Anggota parlemen harus menyelesaikan transfer kekuasaan damai sesuai mandat Konstitusi kita," papar dia.

(BACA JUGA : Jake Paul Bekuk Conor McGregor, Next, Mayweather Korban Berikutnya )

Mantan Presiden AS Jimmy Carter dari Demokrat menyebut serbuan itu adalah "tragedi nasional dan bukan siapa kita sebagai bangsa."

"Kita bergabung dengan sesama warga negara dalam mendoakan resolusi damai agar bangsa kita dapat sembuh dan menyelesaikan transfer kekuasaan," tutur Carter.
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!